Neymar Siapkan Potongan Rambut Baru untuk Ballon d'Or 2015

Neymar Siapkan Potongan Rambut Baru untuk Ballon d'Or 2015
Neymar (c) AFP
- tampak amat gembira belakangan ini. Tentu bukan tanpa sebab. Pemain asal untuk kali pertama masuk dalam satu dari tiga finalis Ballon d'Or dan ia akan berada di Zurich untuk menghadiri gala FIFA malam nanti.


Neymar sendiri sudah beberapa kali mengungkapkan keinginannya untuk menjadi pemain terbaik dunia dan untuk itulah ia bergabung dengan Barcelona. Malam nanti, impian tersebut seolah sedikit demi sedikit mulai terwujud.


Namun rupanya Neymar amat antusias menyambut acara malam nanti, hingga ia memutuskan ingin tampil serapi dan setampan mungkin dan tak lupa menyiapkan gaya rambut baru.


Ya, usai laga melawan , eks Santos pergi menemui salah satu stylish langganannya dan mengunggah foto dirinya sedang mempersiapkan gaya rambut baru di Instagram, seperti yang terlihat di bawah ini.




Neymar sendiri bakal bersaing dengan Lionel Messi dan Cristiano Ronaldo untuk merebut trofi pemain terbaik dunia edisi 2015. [initial]


 (inst/rer)