
Pemain itu mengungkap bahwa ia tidak senang melihat dirinya sendiri mendapat begitu banyak pelanggaran dari lawan, ketika sedang bermain.
"Ketika saya tidak sedang bermain, saya tidak suka melihat sepakbola di TV, karena saya selalu banyak menderita ketika berada di atas lapangan," tutur Neymar menurut laporan Sport.
Neymar lantas mengatakan ia banyak menggunakan waktu bebasnya untuk menonton film dan juga serial TV, "terutama film action dan komedi" dan ia juga sering bermain video game bersama teman dekatnya.
Ia juga mengaku sering menghabiskan waktu bersama sang anak, Davi Lucca, yang kini berusia lima tahun.
"Anak saya tidak suka menonton sepakbola, ia lebih suka melihat dinosaurus dan naga. Ia tidak suka sepakbola," jelas Neymar. [initial]
(spo/rer)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 13 Oktober 2016 23:44
-
Liga Spanyol 13 Oktober 2016 22:11
-
Liga Spanyol 13 Oktober 2016 21:38
-
Liga Inggris 13 Oktober 2016 19:36
-
Liga Spanyol 13 Oktober 2016 15:20
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 23 Maret 2025 18:53
-
Tim Nasional 23 Maret 2025 18:10
-
Tim Nasional 23 Maret 2025 17:50
-
Tim Nasional 23 Maret 2025 17:00
-
Liga Inggris 23 Maret 2025 16:58
-
Tim Nasional 23 Maret 2025 16:37
MOST VIEWED
- Performa Antony di Real Betis Ungguli Vinicius Junior dan Lamine Yamal, MU Bikin Kesalahan Besar?
- Gak Jadi Beli, Real Betis Mau Pinjam Antony Lagi dari MU!
- Koeman dan Warisannya di Barcelona: Lahirnya Generasi Emas Baru
- Ansu Fati Siap Tinggalkan Barcelona Secara Permanen: Usia Baru 22 Tahun, Kok Sulit Temukan Klub?
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...