
Bola.net - - dilaporkan memberikan saran pada Philippe Coutinho agar tidak gabung . Ia percaya keputusan Liverpool mempertahankannya adalah keputusan yang terbaik bagi karier Coutinho sendiri.
Coutinho memang tengah santer dikaitkan dengan Barca selama bursa transfer musim panas ini. Lalu, pemain asal Brasil tersebut disebut tertarik gabung dengan klub La Liga tersebut.
Sepanjang musim 2017/2018, Coutinho belum pernah sekalipun membela Liverpool. Hal itu membuat spekulasi terkait kepindahan Coutinho ke Camp Nou kian menguat.
Saat ini Coutinho tengah tergabung dengan timnas Brasil yang tengah menyiapkan pertandingan di babak kualifikasi Piala Dunia 2018. Di timnas, tentu saja ia akan bertemu dengan Neymar.
Neymar sendiri baru saja meninggalkan Barca setelah klausul pelepasannya ditebus PSG dengan harga 222 juta euro. Setelah gabung dengan klub raksasa Prancis tersebut, Neymar pernah mengungkap kebobrokan petinggi Barca. Ia menyebut ada beberapa petinggi yang tak pantas menjabat di klub Catalan tersebut.
Surat kabar di Brasil, Estadao via 101 Greatgoals, mengabarkan bahwa Neymar dan Coutinho sempat berdiskusi soal kemungkinan kepindahan kompatriotnya tersebut ke Barca ketika menjalani latihan bersama di timnas.
Seperti dikabarkan sebelumnya, Liverpool sebenarnya tak ingin melepas Coutinho ke Barca. Mereka telah menolak beberapa kali tawaran Barca, meskipun jumlahnya menggiurkan.
Menurut Neymar, keputusan Liverpool berusaha mempertahankan Coutinho adalah keputusan yang terbaik. Neymar mengatakan Coutinho seharusnya bahagia karena Liverpool berkeras menolak tawaran Barca.
ESTADÃO:#Neymar has told #Coutinho in a chat between the two that he won't regret Liverpool's decision of keeping him away from Barcelona. pic.twitter.com/5P6oAX2hdE
— Seleção Brasileira (@BrazilStat) August 28, 2017
Advertisement
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 28 Agustus 2017 19:11
Jika Tak Jadi ke Barca, Seri Ingin ke Liverpool Atau Juventus
-
Liga Spanyol 28 Agustus 2017 18:48
-
Liga Spanyol 28 Agustus 2017 18:03
-
Liga Spanyol 28 Agustus 2017 16:58
-
Liga Spanyol 28 Agustus 2017 16:45
LATEST UPDATE
-
Amerika Latin 21 Maret 2025 06:34
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 06:22
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 06:21
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 06:04
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 06:01
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:55
MOST VIEWED
- Rapor Pemain Barcelona Saat Comeback di Kandang Atletico Madrid: Lamine Yamal Sungguh Mantap, Ferran Torres Supersub!
- Nonton Atletico Madrid vs Barcelona - Live Streaming La Liga 2024/2025
- Mbappe Buka Suara Soal Perbandingan dengan Cristiano Ronaldo dan Ronaldo Nazario
- Hasil Atletico Madrid vs Barcelona: Skor 2-4
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...