
Bola.net - Salah satu superstar Barcelona, Neymar, menyebut Sergio Ramos sebagai salah satu bek paling tangguh yang pernah ia hadapi di sepanjang karirnya.
Di usianya yang masih berada di angka 23, Neymar sudah kenyang makan asam garam di level tertinggi sepakbola dunia. Bersama timnas Brasil dan Barcelona, ia sudah pernah menghadapi berbagai macam lawan.
Ketika melakoni sesi tanya jawab bersama FIFA TV, ia pun ditanya, siapakah defender lawan yang ia anggap paling sulit dilewati. Beberapa nama pun disebutkan oleh Neymar, dan salah satunya adalah bek andalan Real Madrid, Sergio Ramos.
"Susah untuk mengatakan siapa yang paling sulit dilewati, karena ada banyak sekali defender papan atas," ujar Neymar.
"Javier Mascherano, Gerard Pique, Thiago Silva, Sergio Ramos, ia adalah bek tengah yang hebat. Ada banyak lagi," tuturnya. [initial]
(fifa/dim)
Di usianya yang masih berada di angka 23, Neymar sudah kenyang makan asam garam di level tertinggi sepakbola dunia. Bersama timnas Brasil dan Barcelona, ia sudah pernah menghadapi berbagai macam lawan.
Ketika melakoni sesi tanya jawab bersama FIFA TV, ia pun ditanya, siapakah defender lawan yang ia anggap paling sulit dilewati. Beberapa nama pun disebutkan oleh Neymar, dan salah satunya adalah bek andalan Real Madrid, Sergio Ramos.
"Susah untuk mengatakan siapa yang paling sulit dilewati, karena ada banyak sekali defender papan atas," ujar Neymar.
"Javier Mascherano, Gerard Pique, Thiago Silva, Sergio Ramos, ia adalah bek tengah yang hebat. Ada banyak lagi," tuturnya. [initial]
Baca Juga:
- Enrique: Suarez Masuk Lima Besar Pemain Terbaik Dunia
- Inilah Gol Paling Istimewa bagi Neymar Sepanjang Karirnya
- Nolita: Gabung Barcelona atau Tidak Sama Sekali
- Messi Ingin Yang Terbaik Bagi Pedro
- Pedro Masih Pantas Menjadi Pemain Barcelona
- Pedro Tunjukkan Dirinya Bahagia di Barca
- Messi Brace Free Kick, Mihajlovic Pernah Hattrick
- Dani Alves 9 Gelar Eropa, Samai Rekor Maldini
- Rekor Dunia, Barcelona Pemilik Gelar Internasional Terbanyak
- Messi di Eropa 80 Gol, Samai Ronaldo
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 12 Agustus 2015 22:20
-
Liga Spanyol 12 Agustus 2015 22:02
Digosipkan Hengkang, Arbeloa Ternyata Tetap Bertahan di Madrid
-
Liga Spanyol 12 Agustus 2015 21:01
-
Liga Inggris 12 Agustus 2015 16:01
-
Liga Champions 12 Agustus 2015 14:57
Rekor Dunia, Barcelona Pemilik Gelar Internasional Terbanyak
LATEST UPDATE
-
Amerika Latin 22 Maret 2025 03:30
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
-
Asia 21 Maret 2025 23:58
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:46
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:21
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...