
Bola.net - Pelatih anyar Real Sociedad, David Moyes, mengklaim bahwa metode kepelatihannya lebih mirip ke metode Jose Mourinho ketimbang Josep Guardiola.
Pria asal Skotlandia itu akhirnya kembali melatih setelah absen selama tujuh bulan dari dunia sepak bola. Ia dikontrak oleh klub La Liga, Real Sociedad dengan durasi 18 bulan. Ia ditunjuk untuk menggantikan Jagoba Arrasate yang sebelumnya dianggap gagal di klub tersebut.
Dalam wawancaranya usai ditunjuk sebagai pelatih anyar Sociedad, Moyes ditanya oleh para reporter tentang gaya kepelatihannya. Ia ditanya apakah gaya melatihnya di klub itu nanti seperti Mourinho atau seperti Guardiola.
Dan inilah jawaban mantan Manajer Manchester United tersebut. "Gaya kepelatihan saya mungkin lebih seperti Mourinho. Saya keras pada para pemain saya dan saya senang untuk bekerja keras," tegasnya seperti dilansir Goal. [initial]
(gl/dim)
Pria asal Skotlandia itu akhirnya kembali melatih setelah absen selama tujuh bulan dari dunia sepak bola. Ia dikontrak oleh klub La Liga, Real Sociedad dengan durasi 18 bulan. Ia ditunjuk untuk menggantikan Jagoba Arrasate yang sebelumnya dianggap gagal di klub tersebut.
Dalam wawancaranya usai ditunjuk sebagai pelatih anyar Sociedad, Moyes ditanya oleh para reporter tentang gaya kepelatihannya. Ia ditanya apakah gaya melatihnya di klub itu nanti seperti Mourinho atau seperti Guardiola.
Dan inilah jawaban mantan Manajer Manchester United tersebut. "Gaya kepelatihan saya mungkin lebih seperti Mourinho. Saya keras pada para pemain saya dan saya senang untuk bekerja keras," tegasnya seperti dilansir Goal. [initial]
Baca Juga:
- Carrick Doakan Moyes Sukses di Sociedad
- Westerveld Prediksi Moyes Tak Punya Kendala Bahasa di Spanyol
- Dipecat MU, Westerveld Anggap Reputasi Moyes Belum Luntur
- Langkah Sociedad Dinilai Tepat Rekrut Moyes
- Arteta Akui Beri Saran Moyes Untuk Latih Real Sociedad
- Mata: Moyes Tak Beruntung di United
- McClaren: Enam Bulan Pertama di Sociedad Berat untuk Moyes
- Xabi Minta Moyes Sulap Sociedad Layaknya Everton
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 13 November 2014 19:45
-
Liga Spanyol 13 November 2014 17:08
-
Liga Spanyol 13 November 2014 16:53
-
Liga Spanyol 13 November 2014 15:49
-
Liga Spanyol 13 November 2014 15:24
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 20:06
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 19:57
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 18:31
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 18:29
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 18:27
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 17:58
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...