
Bola.net - Eks striker Real Madrid, Fernando Morientes memiliki kekhawatiran tersendiri mengenai kemampuan El Real dalam mendobrak lini belakang Atletico Madrid. Kedua tim akan saling jegal dalam laga derby di Vicente Calderon akhir pekan ini (07/02).
Kekhawatiran Morientes cukup beralasan, mengingat Atletico dalam beberapa musim terakhir dikenal sebagai tim dengan pertahanan paling kokoh di Spanyol. Selain itu, Real juga gagal menaklukkan Atletico dalam lima pertemuan terakhir musim ini.
"Kokohnya pertahanan adalah kekuatan utama Atletico, secara defensif mereka adalah salah satu yang paling sulit dibongkar di liga. Penempatan posisi pemain Atletico sangat bagus di setiap laga," ungkap Morientes seperti dilansir Diario AS.
"Baru-baru ini mereka juga sukses mengalahkan Real di ajang Copa Del Rey, dengan mencetak gol cepat setelah kick off. Laga derby ini berbeda dengan yang dulu pernah saya jalani bersama Real, Atletico kini sudah jauh lebih berbahaya."[initial]
(as/mri)
Kekhawatiran Morientes cukup beralasan, mengingat Atletico dalam beberapa musim terakhir dikenal sebagai tim dengan pertahanan paling kokoh di Spanyol. Selain itu, Real juga gagal menaklukkan Atletico dalam lima pertemuan terakhir musim ini.
"Kokohnya pertahanan adalah kekuatan utama Atletico, secara defensif mereka adalah salah satu yang paling sulit dibongkar di liga. Penempatan posisi pemain Atletico sangat bagus di setiap laga," ungkap Morientes seperti dilansir Diario AS.
"Baru-baru ini mereka juga sukses mengalahkan Real di ajang Copa Del Rey, dengan mencetak gol cepat setelah kick off. Laga derby ini berbeda dengan yang dulu pernah saya jalani bersama Real, Atletico kini sudah jauh lebih berbahaya."[initial]
Baca Juga
- Narvaez: Real Kini Tak Berani Pandang Atletico Sebelah Mata
- Ilustrasi Pemasangan Pin Metal di Kaki James Rodriguez
- Blunder! Beri Selamat Ronaldo, TV Kanada Malah Pasang Foto Aguero
- Godin: Seandainya Kalah Dari Real, Peluang Atletico Belum Tamat
- Godin Waspadai Versi Terbaik Real Madrid
- Video: Debut Ciamik Odegaard Hadapi Tim Tiongkok
- Arbeloa Usung Misi Balas Dendam di Derby Madrid
- 'Tanpa Ronaldo, Level Permainan Madrid Tetap Tinggi'
- Aldridge: Bale Bukan Hanya Sekedar Pelayan Ronaldo
- Mulder: Jika Tak Jadi 'Next Messi', Karir Odegaard Mati
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 5 Februari 2015 23:25
-
Liga Spanyol 5 Februari 2015 20:28
-
Liga Spanyol 5 Februari 2015 17:10
-
Liga Spanyol 5 Februari 2015 15:47
-
Liga Spanyol 5 Februari 2015 15:15
Lahir di Hari yang Sama, Neymar Ungguli Gol dan Trofi Ronaldo
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 20:28
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 20:18
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 20:06
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 19:57
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 18:31
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 18:29
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...