
Bola.net - - Juara bertahan La Liga, Real Madrid nampaknya benar-benar serius menginginkan Kepa Arrizabalaga. Kubu El Real kabarnya akan menggelar pertemuan dengan pemilik sang kiper Athletic Bilbao minggu ini untuk membahas transfer sang pemain.
Selama dua tahun terakhir Real Madrid santer dikabarkan berburu kiper baru. Mereka dikabarkan mencari pengganti Keylor Navas yang usianya semakin uzur, di mana nama David De Gea menjadi incaran utama El Real.
Namun usaha Real Madrid untuk meminang De Gea menemui jalan buntu karena Manchester United enggan untuk melepas sang pemain. Alhasil mereka dikabarkan mengarahkan radar mereka ke kiper Athletic Bilbao, Kepa Arrizabalaga.
Keylor Navas
Menurut laporan yang diturunkan Marca, Real Madrid benar-benar serius untuk mendatangkan Kepa. Mereka kabarnya minggu ini sudah menjadwalkan pertemuan dengan Athletic Bilbao untuk transfer sang kiper.
Kepa sendiri kontraknya akan habis pada musim panas tahun ini. Alhasil Las Leones harus menjualnya pada musim panas ini jika tidak ingin ia didatangkan cuma-cuma oleh El Real di musim panas nanti.
Bilbao sendiri kabarnya meminta Madrid untuk menebus sang kiper dengan harga 20 Juta Euro. Mereka disebut tidak akan melepas sang kiper di bawah angka tersebut jika Madrid menginginkannya pada bulan Januari ini.
Baca Juga:
- Demi Neymar, Real Madrid Tumbalkan Dua Pemain Ini Ke MU?
- Andai Bisa, Buffon Ingin Ulangi Final Liga Champions
- Pamer Trofi, Ronaldo: 2017 Tahun yang Luar Biasa
- Ronaldo Pamer Piala dan Beri Kata-kata Super
- Pemain Madrid Dominasi Skuat Terbaik 2017 versi L'Equipe
- Madrid Soal Hazard; Kemarin Ngebet Beli, Sekarang Tidak Jadi
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 2 Januari 2018 22:36
-
Liga Spanyol 2 Januari 2018 19:31
-
Liga Spanyol 2 Januari 2018 17:15
Madrid Soal Hazard; Kemarin Ngebet Beli, Sekarang Tidak Jadi
-
Liga Spanyol 2 Januari 2018 15:50
Tak Lelah Catat Prestasi, Bagi Cristiano Ronaldo Usia Hanya Angka
-
Liga Spanyol 2 Januari 2018 15:00
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 03:55
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 03:16
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 02:07
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 01:44
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 01:35
-
Piala Eropa 24 Maret 2025 01:15
MOST VIEWED
- Performa Antony di Real Betis Ungguli Vinicius Junior dan Lamine Yamal, MU Bikin Kesalahan Besar?
- Gak Jadi Beli, Real Betis Mau Pinjam Antony Lagi dari MU!
- Koeman dan Warisannya di Barcelona: Lahirnya Generasi Emas Baru
- Ansu Fati Siap Tinggalkan Barcelona Secara Permanen: Usia Baru 22 Tahun, Kok Sulit Temukan Klub?
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...