
- Perjalanan karier Michu ibarat terjun bebas. Sempat bersinar bersama Swansea City di Premier League, hingga dipinjamkan ke Napoli di Serie A dan sangat jarang bermain akibat cedera, striker 29 tahun Spanyol itu kembali ke negara asalnya.
(fif/gia)
Namun, Michu tidak bergabung dengan salah satu klub La Liga. Pemilik nama lengkap Miguel Perez Cuesta yang lahir di Oviedo itu akan bergabung dengan , klub divisi empat Spanyol.
"Union Popular Langreo telah mencapai kesepakatan untuk mengamankan jasa striker Miguel Perez Cuesta. Pemain dari Oviedo ini akan bergabung dengan Langreo sebagai free agent dari Swansea City begitu jendela transfer dibuka," terang pihak Langreo seperti dikutip Forza Italian Football.
Gara-gara cedera, Michu hanya tampil tiga kali di Serie A bersama Napoli pada musim 2014/15. Napoli pun memutuskan untuk tidak mempermanenkan kontraknya.
Langreo, klub baru Michu nanti, adalah klub yang dilatih oleh saudaranya yakni Hernan Perez. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 22 Desember 2015 21:30
-
Liga Italia 22 Desember 2015 19:43
-
Liga Italia 22 Desember 2015 19:39
-
Liga Italia 22 Desember 2015 19:04
-
Liga Italia 22 Desember 2015 18:45
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:03
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 04:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 04:48
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 04:00
-
Olahraga Lain-Lain 21 Maret 2025 03:55
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 03:36
MOST VIEWED
- Rapor Pemain Barcelona Saat Comeback di Kandang Atletico Madrid: Lamine Yamal Sungguh Mantap, Ferran Torres Supersub!
- Nonton Atletico Madrid vs Barcelona - Live Streaming La Liga 2024/2025
- Mbappe Buka Suara Soal Perbandingan dengan Cristiano Ronaldo dan Ronaldo Nazario
- Hasil Atletico Madrid vs Barcelona: Skor 2-4
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...