Messi: Rahasia Sukses? Bermainlah Seperti Anak Kecil

Messi: Rahasia Sukses? Bermainlah Seperti Anak Kecil
Lionel Messi (c) AFP
- Lionel Messi belum lama ini mengungkap bahwa ia terus mempertahankan sikap mental yang sama seperti kala ia masih kecil, sehingga bisa meraih sukses di dan .


Sang pemain bintang kini tengah mengalami cedera lutut dan diperkirakan baru akan bisa bermain pertengahan bulan depan.


Namun ketika ditanya oleh Adidas, Messi bicara bahwa hingga kini ia terus mencintai sepakbola dengan cara yang sama seperti ketika ia masih kecil.


Messi mengatakan bahwa: "Sepakbola sudah menjadi hidup saya sejak kecil. Gaya dan kehidupan saya tak pernah berubah. Saya mencintai tiap menit yang saya habiskan di atas lapangan.


"Saya tahu bahwa saya kini punya tanggung jawab yang besar, dan ada tujuan yang harus saya raih, namun saya juga bersenang-senang, karena inilah yang saya sukai." [initial]


 (adi/rer)