
Bola.net - Pemain bertahan Barcelona, Adriano mengungkapkan bahwa Lionel Messi selalu memberikan motivasi lewat permainan dan kerja kerasnya di setiap pertandingan Blaugrana.
Full back asal Brasil tersebut berbicara di konferensi pers dan memberikan pujian kepada Messi. Menurutnya, Messi selalu memberikan semangat kepada rekan setimnya lewat kerja kerasnya.
"Kami menikmati Messi di sesi latihan dan juga pertandingan. Cara dia mendorong tim ini merupakan motivasi tambahan bagi kami," ujarnya.
Selain itu, Adriano juga mengomentari pertandingan melawan Manchester City di babak 16 besar Liga Champions tengah pekan depan. Menurutnya laga tersebut akan menjadi laga besar dan ketat.
"Liga Champions akan sangat ketat. Ini adalah pertandingan yang tak ubahnya sebuah semifinal. Ini akan sulit, tak ada favorit di babak knock out," tandasnya.[initial]
(foes/dzi)
Full back asal Brasil tersebut berbicara di konferensi pers dan memberikan pujian kepada Messi. Menurutnya, Messi selalu memberikan semangat kepada rekan setimnya lewat kerja kerasnya.
"Kami menikmati Messi di sesi latihan dan juga pertandingan. Cara dia mendorong tim ini merupakan motivasi tambahan bagi kami," ujarnya.
Selain itu, Adriano juga mengomentari pertandingan melawan Manchester City di babak 16 besar Liga Champions tengah pekan depan. Menurutnya laga tersebut akan menjadi laga besar dan ketat.
"Liga Champions akan sangat ketat. Ini adalah pertandingan yang tak ubahnya sebuah semifinal. Ini akan sulit, tak ada favorit di babak knock out," tandasnya.[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 19 Februari 2015 23:34
-
Liga Champions 19 Februari 2015 20:24
-
Liga Spanyol 19 Februari 2015 19:54
-
Liga Spanyol 19 Februari 2015 19:27
-
Liga Spanyol 19 Februari 2015 12:02
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 04:48
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 04:41
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 04:32
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 04:12
-
Amerika Latin 22 Maret 2025 03:30
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...