Messi: Cristiano atau Leo? Saya Pilih Leo

Messi: Cristiano atau Leo? Saya Pilih Leo
Lionel Messi. (c) AFP
Bola.net - Ayah dari Lionel Messi, Jorge Messi, percaya bahwa anaknya merupakan pesepakbola yang jauh lebih baik dari Cristiano Ronaldo.

Dalam wawancara yang belum lama ini digelar dengan Cadena COPE, sang ayah diminta untuk memilih siapa di antara Messi atau Ronaldo yang pantas disebut sebagai terbaik dunia.

"Cristiano atau Leo? Saya pikir Leo lebih baik. Tidak selalu, namun ada momen di mana keduanya saling membuat diri mereka jauh lebih baik dari yang sebelumnya," tutur Jorge.

Messi baru saja membela Argentina di dua laga uji coba melawan Brasil dan Hong Kong. [initial]


  (cope/rer)