
Bola.net - - Berkat satu golnya ke gawang dini hari tadi, bintang , Lionel Messi mencatatkan prestasi luar biasa di tahun kalender 2016 ini.
Dalam laga derby Catalan ini, Messi memang tampil luar biasa. Aksi individu ciamiknya mengawali dua gol yang dicetak Luis Suarez dan Jordi Alba. La Pulga melengkapinya dengan gol cantik di masa injury.
Dilansir Opta, satu gol ini membuat Messi total sudah mencetak 51 gol di level klub selama 2016. Catatan ini merupakan yang terbanyak dibanding pemain lain dari lima liga top Eropa di semua kompetisi.
51 - Lionel Messi has scored 51 goals in 2016, more than any other player in Europe's top five leagues (all competitions). Gold. pic.twitter.com/OKkt6Z14ql
— OptaJose (@OptaJose) December 18, 2016
Meski demikian, Messi tetap gagal meraih trofi pemain terbaik Ballon d'Or tahun ini. Dalam pengumuman yang dilakukan awal pekan kemarin, rival Messi, Cristiano Ronaldo lah yang terpilih menerima trofi bola emas.
Advertisement
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 18 Desember 2016 16:30
-
Liga Spanyol 18 Desember 2016 15:06
-
Liga Spanyol 18 Desember 2016 00:10
-
Liga Spanyol 17 Desember 2016 23:50
-
Liga Inggris 17 Desember 2016 23:44
LATEST UPDATE
-
Amerika Latin 21 Maret 2025 06:34
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 06:22
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 06:21
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 06:04
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 06:01
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:55
MOST VIEWED
- Rapor Pemain Barcelona Saat Comeback di Kandang Atletico Madrid: Lamine Yamal Sungguh Mantap, Ferran Torres Supersub!
- Nonton Atletico Madrid vs Barcelona - Live Streaming La Liga 2024/2025
- Mbappe Buka Suara Soal Perbandingan dengan Cristiano Ronaldo dan Ronaldo Nazario
- Hasil Atletico Madrid vs Barcelona: Skor 2-4
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...