
Gelandang Barcelona Javier Mascherano memberikan pujian kepada rekannya; Lionel Messi. Mascherano mengatakan bahwa Messi bisa menginfeksi pemain Barca yang lain dengan penampilan bagusnya.
Messi memang sedang on fire lagi saat ini. Sempat seret mencetak gol pada awal musim, keran gol Messi kembali lancar memasuki tahun baru ini.
"Leo sedang berada dalam performa yang sangat bagus. Ketika dia bermain, dia membuat tim kami bermain di level yang lebih tinggi," tukas Mascherano kepada ESPN Radio.
Mascherano juga mengatakan bahwa Messi bukan cuma hebat, tetapi juga bisa menularkan kehebatannya kepada tim. Saat Messi tampil bagus, maka seluruh tim Barca juga akan tampil bagus.
"Semoga situasinya akan terus berlanjut. Kami membutuhkan Leo karena dia adalah sosok yang selalu bisa membuat perbedaan. Permainannya bisa menginfeksi kami." [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 10 Februari 2015 22:39
-
Liga Spanyol 10 Februari 2015 18:39
-
Editorial 10 Februari 2015 16:02
-
Liga Spanyol 10 Februari 2015 15:19
-
Liga Spanyol 10 Februari 2015 15:18
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 16:12
-
Otomotif 20 Maret 2025 16:03
-
Liga Eropa Lain 20 Maret 2025 16:00
-
Amerika Latin 20 Maret 2025 15:59
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 15:35
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 15:30
MOST VIEWED
- Rapor Pemain Barcelona Saat Comeback di Kandang Atletico Madrid: Lamine Yamal Sungguh Mantap, Ferran Torres Supersub!
- Nonton Atletico Madrid vs Barcelona - Live Streaming La Liga 2024/2025
- Mbappe Buka Suara Soal Perbandingan dengan Cristiano Ronaldo dan Ronaldo Nazario
- Hasil Atletico Madrid vs Barcelona: Skor 2-4
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...