
Bola.net - Javier Mascherano tak mau mencari-cari alasan mengenai kekalahan memalukan yang diderita Barcelona. Seperti diketahui, Barca baru saja dihajar Celta Vigo dengan skor 1-4.
Mascherano mengatakan bahwa Celta memang unggul segalanya dalam pertandingan tadi. Mascherano merasa Barca seperti terkepung permainan Celta yang agresif. Namun Mascherano berharap Barca bisa menunjukkan penampilan yang lebih bagus pada pertandingan akhir pekan nanti.
"Celta mengalahkan kami dalam hal jumlah gol dan juga dalam permainan, itu mengkhawatirkan. Mereka selalu memenangi duel individu. Selalu menyakitkan jika Barca kalah. Yang terbaik yang bisa kami lakukan adalah memikirkan pertandingan Sabtu nanti," terang Mascherano kepada AS.
Mascherano menambahkan bahwa selain Celta tampil apik, Barca juga tampil buruk. Ia memberikan pujian kepada Celta yang dinilainya memang layak tampil sebagai pemenang dalam laga itu.
"Hasil ini adalah kombinasi dari Celta yang tampil apik dan kami yang bermain buruk. Tak ada alasan. Celta pantas menang karena bermain bagus. Yang paling mengkhawatirkan adalah karena kami merasa kalah segalanya. Itu yang terburuk." [initial]
(foes/hsw)
Mascherano mengatakan bahwa Celta memang unggul segalanya dalam pertandingan tadi. Mascherano merasa Barca seperti terkepung permainan Celta yang agresif. Namun Mascherano berharap Barca bisa menunjukkan penampilan yang lebih bagus pada pertandingan akhir pekan nanti.
"Celta mengalahkan kami dalam hal jumlah gol dan juga dalam permainan, itu mengkhawatirkan. Mereka selalu memenangi duel individu. Selalu menyakitkan jika Barca kalah. Yang terbaik yang bisa kami lakukan adalah memikirkan pertandingan Sabtu nanti," terang Mascherano kepada AS.
Mascherano menambahkan bahwa selain Celta tampil apik, Barca juga tampil buruk. Ia memberikan pujian kepada Celta yang dinilainya memang layak tampil sebagai pemenang dalam laga itu.
"Hasil ini adalah kombinasi dari Celta yang tampil apik dan kami yang bermain buruk. Tak ada alasan. Celta pantas menang karena bermain bagus. Yang paling mengkhawatirkan adalah karena kami merasa kalah segalanya. Itu yang terburuk." [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 23 September 2015 23:06
-
Liga Spanyol 23 September 2015 22:27
Agen Isyaratkan Lewandowski Tertarik Pindah ke Barca Atau Madrid
-
Liga Italia 23 September 2015 14:26
-
Liga Spanyol 23 September 2015 14:08
-
Editorial 23 September 2015 12:32
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 13:45
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 13:32
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 13:14
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 12:45
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 12:17
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 12:01
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...