
Bola.net - Gerardo Martino memberikan persetujuan atas kata-kata Carlo Ancelotti beberapa waktu lalu. Kala itu, Don Carletto menyatakan bahwa jajaran wasit di La Liga mendapatkan tekanan ekstra dibandingkan di liga-liga lain.
Martino menambahkan bahwa setiap kesalahan wasit di Spanyol selalu menjadi bahan perbincangan dalam waktu yang lama. Menurut pelatih Barcelona FC itu, ada semacam atmosfer buruk yang menyelimuti para wasit di Spanyol.
"Saya sepakat dengan Ancelotti; ada semacam atmosfer yang menyelimuti para wasit di sini. Keputusan mereka selalu menjadi bahan diskusi selama sepekan penuh. Saya tak tahu apakah para wasit bisa lolos dari semua pergunjingan itu," tukas Martino kepada AS.
Martino juga 'memperkirakan' bahwa tugas wasit di kompetisi lain mungkin lebih mudah daripada di Spanyol.
"Saya tidak punya pengalaman dengan liga lain di Eropa. Tapi mungkin di Inggris para wasit mendapatkan lebih banyak kebebasan. Di Inggris, wasit bisa melakukan kesalahan tanpa banyak dicerca. Tapi di sini, di Spanyol, keputusan mereka memiliki konsekuensi yang jauh lebih besar." [initial]
(as/hsw)
Martino menambahkan bahwa setiap kesalahan wasit di Spanyol selalu menjadi bahan perbincangan dalam waktu yang lama. Menurut pelatih Barcelona FC itu, ada semacam atmosfer buruk yang menyelimuti para wasit di Spanyol.
"Saya sepakat dengan Ancelotti; ada semacam atmosfer yang menyelimuti para wasit di sini. Keputusan mereka selalu menjadi bahan diskusi selama sepekan penuh. Saya tak tahu apakah para wasit bisa lolos dari semua pergunjingan itu," tukas Martino kepada AS.
Martino juga 'memperkirakan' bahwa tugas wasit di kompetisi lain mungkin lebih mudah daripada di Spanyol.
"Saya tidak punya pengalaman dengan liga lain di Eropa. Tapi mungkin di Inggris para wasit mendapatkan lebih banyak kebebasan. Di Inggris, wasit bisa melakukan kesalahan tanpa banyak dicerca. Tapi di sini, di Spanyol, keputusan mereka memiliki konsekuensi yang jauh lebih besar." [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 11 Februari 2014 23:22
-
Liga Spanyol 11 Februari 2014 15:47
-
Liga Italia 11 Februari 2014 15:47
-
Liga Spanyol 11 Februari 2014 15:07
-
Bolatainment 11 Februari 2014 14:17
LATEST UPDATE
-
Otomotif 21 Maret 2025 17:32
-
Bola Indonesia 21 Maret 2025 16:47
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 16:39
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 16:30
-
Otomotif 21 Maret 2025 16:27
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 16:23
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...