
Bola.net - Gerardo Martino rupanya juga ikut sependapat dengan apa yang dilontarkan oleh salah seorang anak buahnya, Sergio Busquets, menyoal kekalahan Barcelona atas Athletic Bilbao semalam.
Ia meyebut laga akan jadi berubah andai wasit memutuskan untuk mengeluarkan bek Bilbao yang melanggar Neymar, pada posisi di mana ia adalah orang terakhir di daerah pertahanan selain kiper.
"Saya pikir ada satu momen yang dapat merubah hasil akhir pertandingan terkait dengan apa yang dialami oleh Neymar," jelas Martino pada reporter usai laga. Kala itu wasit hanya memutuskan untuk mengeluarkan kartu kuning, alih-alih mengusir pemain Bilbao.
Martino juga menyoroti permainan timnya.
"Jika saya harus menjelaskan permainan kami selama 70 menit pertama, saya akan bilang kami bermain baik. Babak pertama adalah penampilan terbaik kami di paruh pertama sepanjang musim ini," tutupnya.
Kekalahan ini merupakan yang kedua beruntun bagi tim setelah di tengah pekan sebelumnya merka ditundukkan oleh Ajax di Liga Champions. [initial]
(gl/rer)
Ia meyebut laga akan jadi berubah andai wasit memutuskan untuk mengeluarkan bek Bilbao yang melanggar Neymar, pada posisi di mana ia adalah orang terakhir di daerah pertahanan selain kiper.
"Saya pikir ada satu momen yang dapat merubah hasil akhir pertandingan terkait dengan apa yang dialami oleh Neymar," jelas Martino pada reporter usai laga. Kala itu wasit hanya memutuskan untuk mengeluarkan kartu kuning, alih-alih mengusir pemain Bilbao.
Martino juga menyoroti permainan timnya.
"Jika saya harus menjelaskan permainan kami selama 70 menit pertama, saya akan bilang kami bermain baik. Babak pertama adalah penampilan terbaik kami di paruh pertama sepanjang musim ini," tutupnya.
Kekalahan ini merupakan yang kedua beruntun bagi tim setelah di tengah pekan sebelumnya merka ditundukkan oleh Ajax di Liga Champions. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 1 Desember 2013 10:46
-
Liga Spanyol 1 Desember 2013 06:30
-
Liga Spanyol 1 Desember 2013 04:20
-
Piala Dunia 1 Desember 2013 02:58
-
Liga Champions 1 Desember 2013 02:52
LATEST UPDATE
-
Amerika Latin 21 Maret 2025 05:30
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 05:24
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:12
-
Bolatainment 21 Maret 2025 05:05
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:03
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 04:55
MOST VIEWED
- Rapor Pemain Barcelona Saat Comeback di Kandang Atletico Madrid: Lamine Yamal Sungguh Mantap, Ferran Torres Supersub!
- Nonton Atletico Madrid vs Barcelona - Live Streaming La Liga 2024/2025
- Mbappe Buka Suara Soal Perbandingan dengan Cristiano Ronaldo dan Ronaldo Nazario
- Hasil Atletico Madrid vs Barcelona: Skor 2-4
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...