
Bola.net - Pelatih Barcelona FC Gerardo Martino mengatakan bahwa Alexis Sanchez lebih siap daripada Neymar. Pemain asal Brasil tersebut sebelumnya dicadangkan dalam pertandingan kontra Elche.
"Di antara Alexis dan Neymar. Alexis Sanchez lebih siap karena ia dalam kondisi terbaik dan kami harus memilih salah satu dari mereka, kami mencoba mencari tahu siapa yang memiliki kondisi terbaik," ujar Martino.
Martino juga memuji permainan Pedro Rodriguez yang juga mencetak satu gol dalam pertandingan tersebut.
"Pedro adalah pemain yang bisa memenangi setiap hati para Pelatih. Ia selalu menjawab keraguan tim, ia adalah pemain yang bisa mengkreasikan peluang, mencetak gol dan cukup sulit untuk meninggalkannya di bangku cadangan," tutup Martino.
Barcelona kembali memimpin klasemen La Liga setelah sebelumnya dipimpin oleh Atletico Madrid dengan mengumpulkan 49 poin. Walaupun mempunyai perolehan poin yang sama dengan Atletico Madrid, Barcelona FC berhak memimpin karena perolehan gol yang lebih banyak dari klub asuhan Diego Simeone itu. [initial]
(sw/han)
"Di antara Alexis dan Neymar. Alexis Sanchez lebih siap karena ia dalam kondisi terbaik dan kami harus memilih salah satu dari mereka, kami mencoba mencari tahu siapa yang memiliki kondisi terbaik," ujar Martino.
Martino juga memuji permainan Pedro Rodriguez yang juga mencetak satu gol dalam pertandingan tersebut.
"Pedro adalah pemain yang bisa memenangi setiap hati para Pelatih. Ia selalu menjawab keraguan tim, ia adalah pemain yang bisa mengkreasikan peluang, mencetak gol dan cukup sulit untuk meninggalkannya di bangku cadangan," tutup Martino.
Barcelona kembali memimpin klasemen La Liga setelah sebelumnya dipimpin oleh Atletico Madrid dengan mengumpulkan 49 poin. Walaupun mempunyai perolehan poin yang sama dengan Atletico Madrid, Barcelona FC berhak memimpin karena perolehan gol yang lebih banyak dari klub asuhan Diego Simeone itu. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 5 Januari 2014 23:57
-
Liga Spanyol 5 Januari 2014 21:37
-
Liga Spanyol 5 Januari 2014 20:55
-
Liga Spanyol 5 Januari 2014 20:50
-
Open Play 5 Januari 2014 07:50
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 23 Maret 2025 01:02
-
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025 00:32
-
Liga Inggris 23 Maret 2025 00:01
-
Bulu Tangkis 22 Maret 2025 23:39
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 23:16
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 23:02
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...