
Bola.net - - Bermain di kandang sendiri, Real Madrid diunggulkan mampu mengatasi Valencia. Namun perlawanan El Che begitu sengit dan pada akhirnya mampu menahan tuan rumah dengan skor imbang 2-2.
Marco Asensio membawa Real Madrid unggul lebih dahulu lewat golnya pada menit ke-10. Namun Carlos Soler mampu menyamakan kedudukan delapan menit berselang.
Real Madrid sempat balik tertinggal pada menit ke-77 setelah Geoffrey Kondogbia mencetak gol. Namun Asensio menyelamatkan muka tuan rumah lewat golnya pada menit ke-83.
"Kami tak menang, ini rasanya sepeti sebuah kekalahan setelah kami bermain begitu baik," ujarnya.
"Kami memiliki kans yang lebih baik untuk menang, tapi inilah sepakbola. Itulah yang terjadi saat anda tak memaksimalkan peluang anda. Seri di sini seperti kekalahan bagi saya," tandasnya.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Eropa Lain 27 Agustus 2017 06:40
-
Liga Inggris 27 Agustus 2017 03:00
-
Liga Inggris 26 Agustus 2017 23:00
-
Liga Spanyol 26 Agustus 2017 22:20
-
Liga Spanyol 26 Agustus 2017 22:00
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 04:12
-
Amerika Latin 22 Maret 2025 03:30
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
-
Asia 21 Maret 2025 23:58
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:46
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...