
Bola.net - - Legenda Arsenal Thierry Henry menyebut sebagai pemain paling berpengaruh di skuat Real Madrid musim ini.
Bek kiri asal Brasil tersebut menjalani musim yang bagus bersama Los Blancos. Ia tampil konsisten dalam menjalankan tugasnya di sisi kiri pertahanan tim asuhan Zinedine Zidane tersebut.
Pemain eksplosif berusia 28 tahun tersebut sejauh ini berhasil membawa Madrid memuncaki klasemen sementara La Liga. Ia juga membawa klub tersebut masuk ke semifinal Liga Champions.
Performa mantan pemain Fluminense ini tak luput dari pengamatan Henry. Pria asal Prancis yang juga pernah membela Barcelona ini pun tak ragu untuk memberikan pujian pada bek berambut kriwil tersebut.
"Musim ini bagi saya ia adalah pemain yang paling berpengaruh bagi Real Madrid. Ia adalah pemain yang luar biasa musim ini," seru Henry pada Sky Sports.
Marcelo saat ini terikat kontrak hingga tahun 2020. Musim ini ia telah bermain sebanyak 40 kali bagi Madrid di semua ajang kompetisi dan menyumbangkan 12 assist dan dua gol.
Baca Juga:
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 23 April 2017 11:11
-
Liga Spanyol 23 April 2017 09:23
-
Liga Spanyol 23 April 2017 06:50
-
Liga Spanyol 23 April 2017 05:30
-
Liga Inggris 23 April 2017 05:10
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
-
Asia 21 Maret 2025 23:58
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:46
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:21
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:04
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...