
Bola.net - Vinicius Junior layak terpilih menjadi pemain terbaik dari laga La Liga 2021/22 jornada 16 yang mempertemukan Real Sociedad vs Real Madrid, Minggu (5/12/2021) dini hari WIB.
Real Madrid memenangi laga ini dengan skor 2-0. Dua gol kemenangan Los Blancos masing-masing dicetak Vinicius Junior dan Luka Jovic di babak kedua.
Berkat hasil ini, Real Madrid semakin kokoh di puncak klasemen dengan poin 39. Sementara itu, Sociedad harus puas menempati peringkat lima dengan poin 29.
Advertisement
Sinar Vinicius Junior
Selain mencetak satu gol, Vinicius juga tampil impresif dengan meleps lima tembakan, empat di antaranya tepat sasaran.
Selain itu, Vinicius juga berkali-kali lolos dari adangan pemain lawan dengan tercatat empat kali melakukan dribble sukses.
WhoScored membri rating 8,4 unuk performa Vinicius, tertinggi di antara pemain lainnya.
Klasemen La Liga
Sumber: WhoScored
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 4 Desember 2021 20:00
-
Liga Spanyol 4 Desember 2021 09:08
-
Liga Inggris 4 Desember 2021 06:40
-
Liga Inggris 4 Desember 2021 05:40
-
Liga Spanyol 3 Desember 2021 18:08
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
-
Asia 21 Maret 2025 23:58
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:46
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:21
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:04
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...