
Bola.net - Lionel Messi didaulat menjadi man of the match pertandingan Barcelona vs Celta Vigo di Jornada ke-13 La Liga.
Barcelona menjalani partai kandang sebelum jeda internasional ini. Mereka menjamu Celta Vigo di Camp Nou.
Pada pertandingan tersebut, Barcelona berhasil menunjukkan superioritas mereka. Mereka menumbangkan tim tamu dengan skor telak 4-1.
Advertisement
Sosok Lionel Messi menjadi aktor utama kemenangan timnya berkat hattrick yang ia sarangkan ke gawang Celta Vigo. Alhasil La Liga memilih penyerang asal Argentina itu menjadi sosok man of the match pada pertandingan ini.
Simak statistik menarik Messi di pertandingan ini di bawah ini.
Jadi Runner Up
Tiga gol yang dibuat Messi ke gawang Celta Vigo membuat ia sudah mengoleksi total delapan gol di ajang La Liga musim ini.
Ia kini berada di peringkat dua pencetak gol terbanyak di La Liga musim ini. Ia berbagi posisi ini dengan Gerard Moreno yang juga mengoleksi delapan gol untuk Villarreal.
Messi sendiri hanya berjarak satu poin saja dari Karim Benzema yang saat ini menjadi pemuncak daftar top skor sementara La Liga musim ini.
Kudeta Madrid
Kemenangan ini juga berhasil membuat Barcelona mengudeta Real Madrid dari puncak klasemen La Liga.
Kedua tim sama-sama meraih kemenangan di jornada ke-13 La Liga ini. Keduanya sama-sama mengoleksi 25 poin sejauh ini.
Namun Barcelona berhasil unggul selisih dua gol dari Real Madrid sehingga mereka berada di puncak klasemen.
(La Liga)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 9 November 2019 22:00
-
Liga Italia 9 November 2019 21:40
-
Liga Spanyol 9 November 2019 21:00
-
Liga Spanyol 9 November 2019 12:09
Dibeli Rp1,9 Triliun, Ousmane Dembele Pemain Cadangan Paling Mahal
-
Liga Spanyol 9 November 2019 11:21
Termasuk Lionel Messi, Pemain Senior Barcelona Diklaim Dukung Ernesto Valverde
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 17:01
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 16:44
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 16:12
-
Otomotif 20 Maret 2025 16:03
-
Liga Eropa Lain 20 Maret 2025 16:00
-
Amerika Latin 20 Maret 2025 15:59
MOST VIEWED
- Rapor Pemain Barcelona Saat Comeback di Kandang Atletico Madrid: Lamine Yamal Sungguh Mantap, Ferran Torres Supersub!
- Nonton Atletico Madrid vs Barcelona - Live Streaming La Liga 2024/2025
- Mbappe Buka Suara Soal Perbandingan dengan Cristiano Ronaldo dan Ronaldo Nazario
- Hasil Atletico Madrid vs Barcelona: Skor 2-4
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...