
Bola.net - Dani Carvajal mengatakan bahwa ia amat senang Real Madrid baru saja mencatat kemenangan di San Mames, mengingat kandang Athletic Bilbao itu sudah tak ramah pada Los Blancos di beberapa musim terakhir.
Namun dini hari tadi, mereka mampu pulang dengan membawa tiga angka, usai dua gol dari Karim Benzema memastikan tim tamu menang dengan skor tipis 2-1.
Carvajal mengaku amat bangga dengan hasil positif tersebut, karena ia menganggap Bilbao sebagai tim yang sulit ditaklukkan.
"Ini adalah stadion yang ama sulit. Kami mampu meraih tiga angka namun tidak ada tim yang bisa dikalahkan dengan mudah dan kami barus saja mengatasi perlawanan mereka. Kami sebelumnya belum pernah menang di sini dan kami amat senang," jelas Carvajal pada reporter.
Madrid selanjutnya akan menghadapi Malaga di duel lanjutan La Liga akhir pekan ini. [initial]
(mar/rer)
Namun dini hari tadi, mereka mampu pulang dengan membawa tiga angka, usai dua gol dari Karim Benzema memastikan tim tamu menang dengan skor tipis 2-1.
Carvajal mengaku amat bangga dengan hasil positif tersebut, karena ia menganggap Bilbao sebagai tim yang sulit ditaklukkan.
"Ini adalah stadion yang ama sulit. Kami mampu meraih tiga angka namun tidak ada tim yang bisa dikalahkan dengan mudah dan kami barus saja mengatasi perlawanan mereka. Kami sebelumnya belum pernah menang di sini dan kami amat senang," jelas Carvajal pada reporter.
Madrid selanjutnya akan menghadapi Malaga di duel lanjutan La Liga akhir pekan ini. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 23 September 2015 22:27
Agen Isyaratkan Lewandowski Tertarik Pindah ke Barca Atau Madrid
-
Liga Spanyol 23 September 2015 15:01
-
Liga Spanyol 23 September 2015 14:54
-
Liga Spanyol 23 September 2015 14:08
-
Liga Spanyol 23 September 2015 12:29
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 14:48
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 14:14
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 13:45
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 13:32
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 13:14
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 12:45
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...