
Dilansir Four Four Two, Santa Cruz adalah pencetak tiga dari empat gol terakhir Malaga ke gawang Madrid di ajang La Liga. Dua di antaranya tercipta ketika Malaga menjinakkan Madrid 3-2 di La Rosaleda pada Desember 2012.
Waktu itu, Malaga membuka keunggulan pada menit 49 lewat Isco (sekarang di Madrid). Los Blancos menyamakan kedudukan melalui own goal Sergio Sanchez menit 66, tapi Malaga kembali unggul berkat brace Santa Cruz di menit 72 dan 76. Laga berkesudahan 3-2 setelah Karim Benzema mencetak gol penutup pada menit 82.
Musim ini, Santa Cruz sudah mengemas dua gol dalam delapan penampilan.
Klasemen (main, menang, seri, kalah, gol, kemasukan, poin)
Real Madrid 12 10 0 2 46 11 30
Barcelona 12 9 1 2 30 6 28
Atletico Madrid 12 8 2 2 23 12 26
Valencia 12 7 3 2 24 11 24
Sevilla 12 7 2 3 19 16 23
Malaga 12 6 3 3 15 12 21
Celta Vigo 12 5 5 2 17 12 20
Villarreal 12 5 3 4 17 14 18
Athletic Bilbao 12 4 3 5 10 13 15
Getafe 12 4 2 6 9 16 14
Rayo Vallecano 12 4 2 6 15 24 14
Eibar 12 3 4 5 13 19 13
Levante 12 3 3 6 9 26 12
Espanyol 12 2 5 5 12 16 11
Granada 12 2 5 5 6 17 11
Real Sociedad 12 2 4 6 12 16 10
Almeria 12 2 4 6 9 14 10
Deportivo La Coruna 12 2 4 6 12 21 10
Elche 12 2 4 6 12 24 10
Cordoba 12 0 7 5 10 20 7.
Melawan Madrid, striker 33 tahun Paraguay itu diprediksi bakal turun sejak menit awal. Barisan belakang Madrid wajib bersiaga kalau tak mau mengalami nasib sial seperti dua tahun silam. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 27 November 2014 18:37
-
Liga Champions 27 November 2014 17:54
-
Liga Champions 27 November 2014 17:30
-
Liga Champions 27 November 2014 15:53
-
Open Play 27 November 2014 15:31
Lagi-lagi Body Seksi Irina Shayk Jadi Model Bikini Edisi 2015
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 11:46
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 11:35
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 11:21
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 11:18
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 11:15
-
Otomotif 22 Maret 2025 10:51
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...