
Bola.net - - Real Madrid akan menjamu Real Sociedad pada lanjutan La Liga minggu ke-20 La Liga 2016/17, Senin (30/1) dini hari WIB di Santiago Bernabeu. Bermain di kandang, Madrid sangat berharap pada dukungan fansnya.
Pentingnya dukungan fans ini diteriakkan oleh winger Madrid, Lucas Vazquez. Menurutnya, dukungan fans sangat penting bagi dirinya dan pemain lain. Bahkan, bagi Vazquez tepuk tangan fans ibarat energi tambahan.
"Bermain di depan fans kami sendiri selalu memberikan kami energi tambahan karena setiap kami mereka bertepuk tangan dan mendukung kami itu selalu membuat kami ingin menjadi lebih baik," ucap Vazquez.
Selain dukungan fans, pemain berusia 25 tahun juga meminta para pemain untuk fokus dan semakin kompak. Vazquez yakin bahwa dukungan fans dan kekompakan pemain akan menjadi modal penting untuk mengembalikan performa Madrid.
"Dengan cara kita semua berjalan bersama, maka saya yakin bahwa kita bisa mencapai hal-hal yang besar," tandasnya.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 28 Januari 2017 23:50
-
Liga Spanyol 28 Januari 2017 23:10
-
Liga Spanyol 28 Januari 2017 19:34
-
Bolatainment 28 Januari 2017 02:21
-
Liga Spanyol 27 Januari 2017 23:45
LATEST UPDATE
-
Amerika Latin 21 Maret 2025 05:30
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 05:24
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:12
-
Bolatainment 21 Maret 2025 05:05
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:03
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 04:55
MOST VIEWED
- Rapor Pemain Barcelona Saat Comeback di Kandang Atletico Madrid: Lamine Yamal Sungguh Mantap, Ferran Torres Supersub!
- Nonton Atletico Madrid vs Barcelona - Live Streaming La Liga 2024/2025
- Mbappe Buka Suara Soal Perbandingan dengan Cristiano Ronaldo dan Ronaldo Nazario
- Hasil Atletico Madrid vs Barcelona: Skor 2-4
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...