
Lopetegui memang baru saja menjalani debutnya bersama Spanyol. Pada laga perdananya, ini Lopetegui sukses memberikan kemenangan kepada La Roja atas Belgia. Spanyol memang berkat dua gol dari David Silva.
"Lopetegui memiliki filosofi bermain yang sangat mirip dengan yang dimainkan Barcelona," buka Sergi Roberto dikutip dari Soccerway.
"Dia memberikan instruksi untuk secepat mungkin menekan setelah kami kehilangan bola, lalu menguasai bola dan membawanya keluar dari kedalaman," sambung pemain jebolan akademi La Masia ini.
"Lopetegui datang dengan antusiasme yang besar. Dia membawa pemain muda dengan antusiasmenya dan pemain veteran yang telah memenangkan segalanya dan berharap masih bisa memenangkan sesuatu lagi," tandasnya.
Sergi Roberto sendiri ikut ambil bagian dalam laga debut Lopetegui melawan Belgia. Ia tampil sebagai pemain pengganti. Masuk pada menit ke-85, Sergi menggantikan peran Dani Carvajal dari klub Real Madrid. [initial]
Baca Ini Juga:
- Lionel Messi Akan Ambil Kontrak Baru di Barca Musim Ini
- Ronaldo Genjot Latihan untuk Kembali Bermain
- Bale Tuntut Gaji Tinggi, Para Rekan di Real Madrid Berontak
- Gabigol ke Inter, Barca Akan Tuntut Santos
- Real Madrid Ingin Kiper Muda Milan Donnarumma
- Klopp: Barcelona Bisa Mainkan 50 Persen Laga Dengan Tim B
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 3 September 2016 18:40
-
Liga Spanyol 3 September 2016 17:40
-
Liga Champions 3 September 2016 17:40
-
Liga Spanyol 3 September 2016 17:20
-
Liga Spanyol 3 September 2016 16:30
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 15:24
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 15:10
-
Otomotif 22 Maret 2025 15:08
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 15:05
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 14:48
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 14:14
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...