
Bola.net - - Bintang Barcelona Neymar mengaku sudah tidak sabar bertemu dengan mantan rekan setimnya di Santos, saat timnya berhadapan dengan pada akhir pekan ini.
Neymar dan Ganso bermain bersama-sama di Santos pada tahun 2009 sampai 2012. Kedua pemain tersebut sangat akrab karena sama-sama muncul dari akademi klub Brasil tersebut.
Ganso pada akhirnya meninggalkan Santos untuk bergabung dengan Sao Paolo pada tahun 2012. Satu tahun kemudian Neymar pindah ke Eropa dengan datang ke Barcelona.
"Saya sangat menantikan pertandingan tersebut. Ini akan menjadi pertandingan yang sangat bagus, pertandingan yang ingin dimainkan setiap pemain," kata Neymar kepada Barca TV.
"Ditambah saya akan bermain melawan mantan rekan setimnya dan teman saya juga. Dia adalah teman bukan hanya di lapangan, tapi di luar lapangan juga.
"Ganso teman yang baik. Dia orang yang pendiam, sangat santai, selalu membuat lelucon dan selalu senang. Dia adalah pemain hebat. Dia memiliki kualitas untuk bermain di manapun yang dia inginkan. Tapi saya berharap bisa keluar sebagai pemenang.
"Trofi pertama yang kami menangkan bersama-sama adalah Copa do Brasil dan Libertadores. Dia selalu ada di hati saya. Saya selalu berharap yang terbaik darinya tapi tidak saat berhadapan dengan Barcelona."
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 4 November 2016 23:32
-
Liga Champions 4 November 2016 21:47
'Kemenangan Lawan Barca Tidak Lebih Berharga Dari Kemenangan Lawan Gladbach'
-
Liga Spanyol 4 November 2016 18:53
-
Liga Spanyol 4 November 2016 16:00
-
Liga Spanyol 4 November 2016 16:00
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 02:10
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 01:47
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:42
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:35
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:25
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 01:18
MOST VIEWED
- Rapor Pemain Barcelona Saat Comeback di Kandang Atletico Madrid: Lamine Yamal Sungguh Mantap, Ferran Torres Supersub!
- Nonton Atletico Madrid vs Barcelona - Live Streaming La Liga 2024/2025
- Mbappe Buka Suara Soal Perbandingan dengan Cristiano Ronaldo dan Ronaldo Nazario
- Hasil Atletico Madrid vs Barcelona: Skor 2-4
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...