
Kroos merupakan satu-satunya pemain inti yang absen dari jamuan Natal yang digelar pemain Madrid belum lama ini di restoran Fox di ibu kota Spanyol.
Menurut laporan yang diturunkan oleh Frederic Hermel di El Chiringuito, Kroos telah meminta agennya, Volker Struth, untuk mencarikan klub baru di bursa musim panas mendatang.
The Mirror mengatakan bahwa situasi ini memancing sikap siaga dari klub-klub Premier League, seperti Manchester United, yang dikabarkan sempat punya kesepakatan tak tertulis dengan Kroos sebelum David Moyes dipecat sebagai manajer.
, , dan Manchester City, dikabarkan juga tertarik untuk membeli pemain Jerman, sementara bos Liverpool, Jurgen Klopp, akan siap membujuk kompatriotnya datang ke Anfield, usai sempat mengetahui sendiri kualitas sang bintang kala masih bermain di Bayern Munchen dan Bayer Leverkusen. [initial]
Baca Juga:
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 19 Desember 2015 11:06
-
Editorial 19 Desember 2015 07:45
-
Liga Spanyol 19 Desember 2015 04:33
-
Bolatainment 19 Desember 2015 03:29
-
Liga Spanyol 18 Desember 2015 22:46
MOST VIEWED
- Rapor Pemain Barcelona Saat Comeback di Kandang Atletico Madrid: Lamine Yamal Sungguh Mantap, Ferran Torres Supersub!
- Nonton Atletico Madrid vs Barcelona - Live Streaming La Liga 2024/2025
- Mbappe Buka Suara Soal Perbandingan dengan Cristiano Ronaldo dan Ronaldo Nazario
- Hasil Atletico Madrid vs Barcelona: Skor 2-4
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...