
Bola.net - - Gelandang Real Madrid, Mateo Kovacic, dikabarkan masih menjadi primadona klub-klub papan atas Eropa menjelang dibukanya bursa Januari.
Kovacic masuk dalam barisan starter ketika timnya kalah dari Barcelona, di mana manajer Zinedine Zidane menginstruksikannya untuk menjaga ketat Lionel Messi.
Namun demikian, setelah pertandingan berakhir dengan skor 0-3 untuk tim Catalan, Kovacic justru mendapat banyak kritik dari media Madrid.
Don Balon mengatakan agen sang pemain kini menerima banyak penawaran dari seantero Eropa menjelang dibukanya bursa musim dingin.
Ronaldo dan Kovacic.
Bos Manchester United, Jose Mourinho, juga sudah menyatakan ketertarikannya - usai sebelumnya menghubungi Pedja Mijatovic, mantan direktur Real Madrid, untuk mendapatkan gambaran soal pemain Kroasia.
Namun demikian, diklaim akan menjadi destinasi favorit andai Madrid memutuskan menjualnya. Direktur olahraga mereka, , siap memanfaatkan hubungan baiknya dengan Madrid untuk mengamati situasi sang gelandang.
Andai memang Kovacic hengkang bulan depan, Monchi siap bersaing dengan United untuk mendapatkan tanda tangannya.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 28 Desember 2017 21:23
-
Liga Inggris 28 Desember 2017 19:51
Tak Mau Lama-lama di Chelsea, Courtois Kini Ingin Perkuat Madrid
-
Liga Italia 28 Desember 2017 17:33
Siapa Yang Terbaik Antara Messi dan Ronaldo? Ini Jawaban Totti
-
Editorial 28 Desember 2017 14:27
-
Editorial 28 Desember 2017 12:10
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 15:15
-
Otomotif 21 Maret 2025 14:53
-
Liga Eropa Lain 21 Maret 2025 14:45
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 14:15
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 14:15
-
Liga Italia 21 Maret 2025 14:13
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...