
Hingga jornada 16, Ronaldo sudah menyumbang 25 gol dan 8 assist. Sang bintang Portugal terlibat langsung dalam 60% dari gol-gol Madrid. Proporsi sebesar itu tak bisa ditandingi oleh pemain-pemain lain.
60% - @Cristiano Ronaldo has been involved in 60% of R. Madrid’s goals, the highest proportion of any player. Ace. pic.twitter.com/czUtRnwoAP
— OptaJose (@OptaJose) December 22, 2014
Kontribusi terbesar oleh seorang pemain terhadap gol-gol timnya di La Liga 2014/15 sejauh ini menjadi milik Ronaldo. Menguntit di belakangnya adalah Jonathas, yang meyumbang 57% persen dari 13 gol Elche dengan 6 gol dan 2 assist.
Kontribusi Gol + Assist (%) La Liga 2014/15
60% - Cristiano Ronaldo - 25 gol, 8 assist (Real Madrid; 55 gol)
57% - Jonathas - 6 gol, 2 assist (Elche; 13 gol)
56% - Nolito - 5 gol, 5 assist (Celta Vigo; 17 gol)
55% - Sergio Garcia - 7 gol, 4 assist (Espanyol; 20 gol)
55% - Fede Cartabia - 3 gol, 3 assist (Cordoba; 11 gol).
Ronaldo sendiri saat ini mantap memimpin daftar top scorer sementara La Liga 2014/15. Dia unggul sepuluh gol atas Lionel Messi (Barcelona), 14 gol atas Neymar (Barcelona) dan 15 gol atas Carlos Bacca (Sevilla). [initial]
Klik Juga:
Advertisement
Berita Terkait
-
Piala Dunia 23 Desember 2014 22:02
-
Liga Spanyol 23 Desember 2014 21:15
-
Bolatainment 23 Desember 2014 18:05
-
Bolatainment 23 Desember 2014 17:17
-
Liga Spanyol 23 Desember 2014 15:07
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
-
Asia 21 Maret 2025 23:58
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:46
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:21
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:04
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...