
Bola.net - Ivan Rakitic mencetak satu gol dan merancang assist saat Barcelona menang 4-0 di kandang tim divisi tiga Huesca pada leg pertama babak 32 besar Copa del Rey 2014/15, Kamis (04/12). Ini adalah kontribusi komplet gol plus assist dalam satu laga yang pertama oleh Rakitic di musim perdananya bersama Barcelona.
(opta/gia)
1 - Ivan Rakitic has scored and assisted in a single game for the first time for @FCBarcelona. Delight.
— OptaJose (@OptaJose) December 3, 2014
Gol dan assist melawan Huesca juga tercatat sebagai gol maupun assist pertama sang gelandang 26 tahun Kroasia di Copa del Rey dengan seragam Barcelona. Performa yang memuaskan oleh Rakitic.
Sejauh ini, eks bintang Sevilla tersebut sudah mengemas empat gol dan satu assist dalam 17 penampilan bersama Blaugrana di semua ajang. Musim masih panjang, masih banyak laga menunggu di depan, dan masih banyak pula aksi Rakitic yang bisa dinantikan. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 3 Desember 2014 20:33
-
Bolatainment 3 Desember 2014 15:48
-
Bolatainment 3 Desember 2014 15:35
-
Bolatainment 3 Desember 2014 15:27
-
Bolatainment 3 Desember 2014 15:19
LATEST UPDATE
-
Otomotif 22 Maret 2025 10:51
-
Otomotif 22 Maret 2025 10:49
-
Otomotif 22 Maret 2025 10:48
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 10:47
-
Otomotif 22 Maret 2025 10:40
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 10:15
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...