
Bola.net - - Musim ini, Zinedine Zidane telah membawa Real Madrid ke final Liga Champions. Madrid juga punya kans juara di La Liga. Kerja keras Zizou bakal diganjar imbalan yang pantas.
Menurut Marca, Madrid telah menyiapkan kontrak baru untuk Zidane. Kontrak ini bakal membuatnya terikat dengan Madrid sampai 2020 mendatang.
Marca juga mengklaim kalau langkah ini merupakan inisiatif presiden Florentino Perez.
Negosiasinya sendiri dikabarkan tak menemui halangan berarti. Proposal kontrak pun sudah berada di ruang kerja Zidane di Valdebebas. Begitu Zidane siap, dia tinggal menandatanganinya.
Kapan? Saat terbaik adalah setelah final Liga Champions melawan Juventus di Cardiff pada 3 Juni 2017.
Kontrak Zizou yang sekarang berlaku sampai 30 Juni 2018. Dengan kontrak baru berdurasi dua tahun ini, dia bakal bertahan di Santiago Bernabeu hingga 30 Juni 2020 mendatang.
Klik juga:
- Final Lawan Real Madrid Sesuai Harapan Bonucci
- Video: Sergio Ramos Minta Ronaldo Diving Agar Gabi Dikartu Merah
- Modric Pastikan Bugar Jalani Sisa Musim Bersama Madrid
- Iniesta Tak Tertarik dengan Final Liga Champions Musim Ini
- 'Real Madrid Menangi Perburuan De Gea'
- James Terpuruk, Legenda Kolombia Salahkan Zidane
- Bergomi: 3 Bek Juventus vs Isco, 4 Bek vs Bale
- Ramos: Seluruh Pemain Madrid Bangga dengan Zidane
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 12 Mei 2017 22:17
-
Liga Spanyol 12 Mei 2017 15:10
-
Liga Spanyol 12 Mei 2017 15:09
-
Liga Spanyol 12 Mei 2017 14:40
-
Liga Spanyol 12 Mei 2017 14:31
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 13:45
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 13:45
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 13:41
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 13:31
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 13:30
-
Bola Dunia Lainnya 21 Maret 2025 13:16
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...