
Menurut sosok yang juga pernah memperkuat Barcelona saat masih aktif sebagai pemain ini, tidak lengkap melihat sejarah Barcelona tanpa memandang Messi.
"Kita tidak bisa melihat sejarah Barcelona dengan menafikkan apa yang sudah dilakukan oleh Messi di lapangan. Tidak dapat disangkal lagi bahwa Messi adalah kunci keberhasilan Barca. Dia telah memimpin Barca," buka Koeman kepada Soccerway.
"Messi adalah yang terbaik sepanjang masa," tegasnya.
Ihwal predikat Messi sebagai pemain terbaik dunia tidak hanya datang dari Koeman. Sebelunya, hal yang sama juga dilontarkan oleh legenda timnas Brasil, Zico. Ia menilai bahwa La Pulga sudah melampaui catatan yang ditorehkan oleh Pele dan Maradona.
Hanya saja, sambung Koeman, publik juga tidak boleh lupa bahwa ada pemain hebat lain yang mendampingi Messi. "Tapi jangan lupakan juga pemain seperti [Andres] Iniesta, Xavi, [Sergio] Busquets, [Victor] Valdes, [Gerard] Pique, [Carles] Puyol, Ronaldinho, [Samuel] Eto'o, dan sebagainya. Messi pemain terbaik, tapi ia selalu dikelilingi oleh pemain terbaik lainnya," tukasnya. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 22 Februari 2016 22:54
-
Liga Spanyol 22 Februari 2016 22:16
-
Liga Champions 22 Februari 2016 22:07
-
Liga Champions 22 Februari 2016 21:37
-
Liga Spanyol 22 Februari 2016 20:14
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:41
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:32
-
Amerika Latin 21 Maret 2025 05:30
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 05:29
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 05:24
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:12
MOST VIEWED
- Rapor Pemain Barcelona Saat Comeback di Kandang Atletico Madrid: Lamine Yamal Sungguh Mantap, Ferran Torres Supersub!
- Nonton Atletico Madrid vs Barcelona - Live Streaming La Liga 2024/2025
- Mbappe Buka Suara Soal Perbandingan dengan Cristiano Ronaldo dan Ronaldo Nazario
- Hasil Atletico Madrid vs Barcelona: Skor 2-4
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...