
Bola.net - Aymen Abdennour kini punya kans yang amat besar untuk bergabung dengan Barcelona di bursa transfer musim panas.
Menurut laporan yang diturunkan oleh L'Equipe, agen sang pemain, Abdelkader Jilani, sudah mengadakan pertemuan dengan Ariedo Braida untuk membahas masalah transfer. Dikabarkan bahwa Blaugrana amat tertarik untuk mengikat jasa sang bek di jendela transfer kali ini.
Abdennour sendiri tak menyembunyikan ketertarikannya pada Barcelona. Meski sempat dikaitkan dengan Newcastle dan AC Milan, pemain Tunisia belum lama menegaskan bahwa ia bermimpi bermain bersama Blaugrana, yang menawarkan prospek serta kontrak lebih baik.
Selain itu, belum lama ini Abdennour secara misterius tidak dimasukkan oleh Leonardo Jardim dalam skuat yang akan ia turunkan untuk menghadapi Young Boys di babak kualifikasi III Liga Champions.
Hingga kini masih belum jelas mengapa Jardim melakukan hal tersebut, meski aturan UEFA mengatakan bahwa pemain yang sudah turun di babak kualifikasi III masih bisa membela klub lain di Liga Champions dalam musim yang sama. [initial]
(md/rer)
Menurut laporan yang diturunkan oleh L'Equipe, agen sang pemain, Abdelkader Jilani, sudah mengadakan pertemuan dengan Ariedo Braida untuk membahas masalah transfer. Dikabarkan bahwa Blaugrana amat tertarik untuk mengikat jasa sang bek di jendela transfer kali ini.
Abdennour sendiri tak menyembunyikan ketertarikannya pada Barcelona. Meski sempat dikaitkan dengan Newcastle dan AC Milan, pemain Tunisia belum lama menegaskan bahwa ia bermimpi bermain bersama Blaugrana, yang menawarkan prospek serta kontrak lebih baik.
Selain itu, belum lama ini Abdennour secara misterius tidak dimasukkan oleh Leonardo Jardim dalam skuat yang akan ia turunkan untuk menghadapi Young Boys di babak kualifikasi III Liga Champions.
Hingga kini masih belum jelas mengapa Jardim melakukan hal tersebut, meski aturan UEFA mengatakan bahwa pemain yang sudah turun di babak kualifikasi III masih bisa membela klub lain di Liga Champions dalam musim yang sama. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Piala Dunia 27 Juli 2015 23:07
-
Liga Inggris 27 Juli 2015 18:40
-
Liga Inggris 27 Juli 2015 16:11
-
Liga Spanyol 27 Juli 2015 15:38
Klub-klub Inggris Membajak Pemain Barca: Pedro, Adama, Samper
-
Liga Spanyol 27 Juli 2015 14:57
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 12:45
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 12:17
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 12:01
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 11:55
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 11:46
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 11:35
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...