
Bola.net - Javier Mascherano mengakui bahwa Barcelona tidak menunjukkan penampilan terbaiknya, kala mereka mengalahkan Real Madrid dengan skor 2-1 di laga El Clasico yang berlangsung awal pekan ini.
Komentar Mascherano tersebut seolah mengamini pendapat Johan Cruyff, yang sebelumnya sempat mengkritik cara bermain tim asuhan Luis Enrique saat mereka mengatasi perlawanan Real Madrid di depan pendukung sendiri.
"Kami memang sadar bahwa kami tidak mengalahkan Real Madrid dengan sepakbola terbaik kami. Di Barcelona, kami hanya ingin terus menang, namun akan lebih baik dengan sepakbola yang indah, terlepas dari apapun hasil akhirnya," tutur Mascherano pada TyC Sports.
Barcelona kini tengah unggul empat angka atas Madrid di puncak klasemen sementara La Liga. [initial]
(tyc/rer)
Komentar Mascherano tersebut seolah mengamini pendapat Johan Cruyff, yang sebelumnya sempat mengkritik cara bermain tim asuhan Luis Enrique saat mereka mengatasi perlawanan Real Madrid di depan pendukung sendiri.
"Kami memang sadar bahwa kami tidak mengalahkan Real Madrid dengan sepakbola terbaik kami. Di Barcelona, kami hanya ingin terus menang, namun akan lebih baik dengan sepakbola yang indah, terlepas dari apapun hasil akhirnya," tutur Mascherano pada TyC Sports.
Barcelona kini tengah unggul empat angka atas Madrid di puncak klasemen sementara La Liga. [initial]
Baca Juga:
- Ungguli Madrid, Mascherano Ingatkan Barca Bisa Tergelincir
- Mascherano: Bermain di Barcelona Penuh Tekanan & Tuntutan Tinggi
- Varane: Berkembang Bersama Ronaldo Kesempatan Tak Ternilai
- Deschamps: Benzema Selalu Tampil Kompetitif
- Messi Makin Moncer, Busquets Akui Tak Terkejut
- Kerja Bagus, Enrique Dapat Pujian Busquets
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 25 Maret 2015 23:44
-
Liga Spanyol 25 Maret 2015 21:23
-
Liga Spanyol 25 Maret 2015 21:11
-
Liga Spanyol 25 Maret 2015 20:59
-
Liga Inggris 25 Maret 2015 20:36
LATEST UPDATE
-
Bola Indonesia 22 Maret 2025 07:53
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:44
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:42
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:29
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 07:15
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:43
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...