
Bola.net - Winger Chelsea yang kini dipinjamkan ke Rayo Vallecano, Gael Kakuta mengaku bahwa ia masih berutang budi kepada pelatih Real Madrid saat ini, Carlo Ancelotti. Saat masih menjadi manajer The Blues, Ancelotti lah yang memberikan kesempatan kepada Kakuta untuk menjalani debut profesional pada tanggal 2 Desember 2009, dalam laga kontra Wolverhampton Wanderers.
Pemain asal Prancis ini mengaku tak akan pernah melupakan jasa Ancelotti dalam karirnya. Meski demikian, ia berjanji akan tetap melakukan yang terbaik saat tampil bersama Rayo menghadapi El Real yang ditangani Ancelotti di Santiago Bernabeu, akhir pekan ini (08/11).
"Ancelotti adalah sosok yang memberi saya debut profesional. Saya juga belajar banyak dari asistennya, Paul Clement, yang melatih saya di tim junior. Senang rasanya bisa bertemu mereka kembali," ungkap pemain berjuluk Black Zidane ini seperti dilansir Marca.
"Laga debut saya sangat spesial. Saya tak pernah melupakan momen saat Ancelotti menyuruh saya masuk sebagai pemain tim utama untuk pertama kalinya. Namun akhir pekan ini saya akan melakukan yang terbaik saat menghadapi tim asuhannya."[initial]
(mrc/mri)
Pemain asal Prancis ini mengaku tak akan pernah melupakan jasa Ancelotti dalam karirnya. Meski demikian, ia berjanji akan tetap melakukan yang terbaik saat tampil bersama Rayo menghadapi El Real yang ditangani Ancelotti di Santiago Bernabeu, akhir pekan ini (08/11).
"Ancelotti adalah sosok yang memberi saya debut profesional. Saya juga belajar banyak dari asistennya, Paul Clement, yang melatih saya di tim junior. Senang rasanya bisa bertemu mereka kembali," ungkap pemain berjuluk Black Zidane ini seperti dilansir Marca.
"Laga debut saya sangat spesial. Saya tak pernah melupakan momen saat Ancelotti menyuruh saya masuk sebagai pemain tim utama untuk pertama kalinya. Namun akhir pekan ini saya akan melakukan yang terbaik saat menghadapi tim asuhannya."[initial]
Baca Juga
- Jemez Anggap Madrid 'Kasihani' Liverpool di Bernabeu
- Rodgers: Madrid Era Ancelotti Akan Lebih Baik Dari Barca-nya Pep
- Casillas: Saya Ingin Cetak Gol di Final Liga Champions
- Benzema: Saatnya Madrid Bersantai
- Ayoze Yakin Madrid Akan Mudah Bekuk Liverpool
- Modric: Saya dan Kroos Makin Serasi
- Madrid Siapkan 20 Juta Pounds Untuk Lloris
- Caparros: Real Madrid Punya Tim Terkuat Sepanjang Sejarah
- Nolito: Ronaldo Hanya Pemain Terbaik Nomor Dua
- Munoz: Bendung Madrid Sesusah Hentikan Pesawat Terbang
- Benzema: Mencetak Gol Bukanlah Yang Terpenting
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 7 November 2014 23:31
-
Liga Inggris 7 November 2014 23:18
Schwarzer Sebut Duet Terry dan Cahill Terbaik di Premier League
-
Liga Inggris 7 November 2014 22:54
-
Liga Inggris 7 November 2014 22:24
-
Liga Inggris 7 November 2014 16:16
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 23 Maret 2025 03:15
-
Liga Italia 23 Maret 2025 03:03
-
Liga Italia 23 Maret 2025 03:02
-
Liga Inggris 23 Maret 2025 02:45
-
Liga Italia 23 Maret 2025 02:32
-
Liga Spanyol 23 Maret 2025 02:15
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...