
Tim asuhan Diego Simeone harus menerima kenyataan pahit kalah 2-3 dari Celta Vigo di kandang sendiri, dalam pertandingan leg kedua perempat final yang digelar di Vicente Calderon dini hari tadi.
Hasil itu memupus impian klub meraih trofi di ajang Piala Domestik. Namun Juanfran bertekad mengobati sakit hati timnya dengan coba mengalahkan Barcelona di La Liga akhir pekan ini.
"Kami amat percaya diri bisa mencapai partai puncak. Namun itu tidak terjadi. Kami menghadapi tim yang hebat, yang bermain amat efektif dan kami sama sekali tidak beruntung ketika berada di depan gawang. Selamat untuk Celta," tutur Juanfran pada Marca.
"Kami adalah tim yang hebat dan kami tetap demikian meski kalah atau menang. Kami amat sakit hati dengan kekalahan kami. Dan untuk mengobatinya, kami akan coba menang di Barcelona akhir pekan ini."
"Kami akan terus berkembang. Kami akan menjadikan momen ini sebagai pelajaran untuk menjadi lebih kuat di masa yang akan datang." [initial]
(mar/rer)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 27 Januari 2016 22:25
-
Liga Spanyol 27 Januari 2016 22:04
Zubizaretta: Jika di MU, Aduriz Akan Diperlakukan Bagai Tuhan
-
Open Play 27 Januari 2016 14:47
-
Liga Spanyol 27 Januari 2016 14:06
-
Liga Spanyol 27 Januari 2016 11:50
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 23:54
-
Liga Inggris 20 Maret 2025 23:49
-
Liga Champions 20 Maret 2025 23:44
-
Liga Inggris 20 Maret 2025 23:40
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 23:00
-
Asia 20 Maret 2025 22:49
MOST VIEWED
- Rapor Pemain Barcelona Saat Comeback di Kandang Atletico Madrid: Lamine Yamal Sungguh Mantap, Ferran Torres Supersub!
- Nonton Atletico Madrid vs Barcelona - Live Streaming La Liga 2024/2025
- Mbappe Buka Suara Soal Perbandingan dengan Cristiano Ronaldo dan Ronaldo Nazario
- Hasil Atletico Madrid vs Barcelona: Skor 2-4
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...