
Bola.net - Bek kiri Barcelona Jordi Alba mengatakan bahwa skuat Barca hanya fokus ke pertandingan yang mereka jalani. Semua pemain Barca tidak mau ikut memikirkan masalah transfer Neymar yang mendera klub.
Barca memang 'tercebur' semakin dalam akibat kasus transfer Neymar ini. Yang terbaru, Presiden Barcelona Josep Maria Bartomeu dituduh bersalah dalam penggelapan pajak transfer tersebut. Namun semua polemik itu tidak memengaruhi kinerja tim Barca yang sedang on fire.
"Kami sedang dalam performa yang sangat bagus. Kami tidak terlibat sama sekali dalam masalah itu. Bagi kami, para pemain, yang paling penting adalah apa yang terjadi di lapangan," tegas Alba seperti dilansir Marca.
Barcelona akan bertandang ke San Mames untuk menantang Athletic Bilbao akhir pekan ini. Alba mengatakan bahwa kemenangan menjadi harga wajib bagi Barca.
"Sangat penting bagi kami untuk meraih kemenangan dalam pertandingan nanti karena dua lawan langsung kami sedang saling berhadapan (Atletico Madrid melawan Real Madrid). Tapi pertandingan nanti pasti akan sangat sulit dimenangkan." [initial]
(mrc/hsw)
Barca memang 'tercebur' semakin dalam akibat kasus transfer Neymar ini. Yang terbaru, Presiden Barcelona Josep Maria Bartomeu dituduh bersalah dalam penggelapan pajak transfer tersebut. Namun semua polemik itu tidak memengaruhi kinerja tim Barca yang sedang on fire.
"Kami sedang dalam performa yang sangat bagus. Kami tidak terlibat sama sekali dalam masalah itu. Bagi kami, para pemain, yang paling penting adalah apa yang terjadi di lapangan," tegas Alba seperti dilansir Marca.
Barcelona akan bertandang ke San Mames untuk menantang Athletic Bilbao akhir pekan ini. Alba mengatakan bahwa kemenangan menjadi harga wajib bagi Barca.
"Sangat penting bagi kami untuk meraih kemenangan dalam pertandingan nanti karena dua lawan langsung kami sedang saling berhadapan (Atletico Madrid melawan Real Madrid). Tapi pertandingan nanti pasti akan sangat sulit dimenangkan." [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 6 Februari 2015 22:42
-
Liga Spanyol 6 Februari 2015 22:16
-
Liga Spanyol 6 Februari 2015 21:28
-
Liga Spanyol 6 Februari 2015 20:56
-
Liga Spanyol 6 Februari 2015 20:45
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 04:48
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 04:41
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 04:32
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 04:12
-
Amerika Latin 22 Maret 2025 03:30
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...