
Pilihan ini cukup beresiko, pasalnya Mathieu hanyalah opsi cadangan di Barcelona. Posisinya semakin terancam pada musim ini setelah Barca mendaratkan Lucas Digne dan Samuel Umtiti. Dua pemain yang posisinya sama dengan Mathieu.
"Memang benar sudah ada kontak dengan Besiktas. Tapi saya mengatakan kepada Presiden bahwa saya sangat bahagia di sini dan niat saya memang untuk bertahan," ujar Mathieu dikutip dari Mundo Deportivo.
"[Samuel] Umtiti dan [Lucas] Digne adalah teman saya, begitu juga dengan rekan-rekan lainnya. Menang benar bahwa mereka berdua akan bermain pada posisi yang sama dengan posisi saya. Tapi, saya tidak memiliki masalah dengan mereka," sambungnya.
Pemain berusia 32 tahun ini musim lalu hanya bermain pada 12 pertandingan Barce di La Liga. Meski posisinya aslinya adalah bek tengah, musim lalu pelatih Luis Enrique lebih sering memainkannya sebagai bek kanan.
"Luis Enrique sudah tahu bahwa saya lebih memilih untuk bermain sebagai bek tengah, tapi dalam sepakbola kita tidak pernah bisa mengatakan apa yang akan terjadi," tukasnya. [initial]
Baca Ini Juga:
- Lolos Tes Medis, Vietto Gabung Latihan Sevilla
- Tinggalkan Barcelona, Adriano Gabung Besiktas
- Madrid Miliki Talenta Muda Terbaik di Spanyol Saat Ini
- Hitam-Ungu, Inilah Jersey Ketiga Real Madrid Musim 2016/17
- Sergi Samper Rela Pergi Jika Tak Dibutuhkan Barca
- Dua Bintang Atletico Madrid Ini Juga Tertarik Main di Australia
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 28 Juli 2016 14:43
-
Liga Inggris 28 Juli 2016 14:41
-
Liga Spanyol 28 Juli 2016 12:01
-
Liga Spanyol 28 Juli 2016 12:00
-
Liga Spanyol 28 Juli 2016 09:00
LATEST UPDATE
-
Amerika Latin 21 Maret 2025 06:34
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 06:22
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 06:21
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 06:04
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 06:01
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:55
MOST VIEWED
- Rapor Pemain Barcelona Saat Comeback di Kandang Atletico Madrid: Lamine Yamal Sungguh Mantap, Ferran Torres Supersub!
- Nonton Atletico Madrid vs Barcelona - Live Streaming La Liga 2024/2025
- Mbappe Buka Suara Soal Perbandingan dengan Cristiano Ronaldo dan Ronaldo Nazario
- Hasil Atletico Madrid vs Barcelona: Skor 2-4
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...