
Bola.net - Real Madrid melego Angel Di Maria ke Manchester United di awal musim 2014/15 dan mendatangkan James Rodriguez dari AS Monaco dengan harga mahal. Madrid tidak rugi, karena James sanggup membuktikan bahwa dia bisa lebih baik daripada Di Maria.
Musim lalu, musim terakhirnya dengan Madrid, Di Maria terlibat langsung dalam 21 gol El Real di La Liga (4 gol, 17 assist). James sudah melampauinya.
(opta/gia)
Musim lalu, musim terakhirnya dengan Madrid, Di Maria terlibat langsung dalam 21 gol El Real di La Liga (4 gol, 17 assist). James sudah melampauinya.
22 - James Rodríguez has been involved in 22 goals in La Liga, one more than Di Maria last season. Key. pic.twitter.com/Bv37zsKevD
— OptaJose (@OptaJose) April 29, 2015
Musim ini, James telah berkontribusi langsung terhadap 22 gol Madrid di La Liga. James mencetak 12 gol dan meyumbang 10 assist. Gol ke-12 dia ciptakan ketika Madrid memukul Almeria 3-0 di jornada 34, Kamis (30/4).
Dari 12 gol itu, empat diciptakan James dengan tendangan dari luar kotak penalti lawan. Gol luar areanya bahkan tak bisa ditandingi oleh gelandang-gelandang lain di La Liga 2014/15. [initial]
Stat Attack:
- James, Gelandang Paling Mematikan Dari Luar Kotak
- Kontribusi Signifikan Arbeloa
- Torres, Spesialis Pemangsa Villarreal
- Fabregas 2014/15 Selevel Fabregas 2007/08
- 18 Gol dan 15 Assist Oleh Lini Defensif Chelsea
- Kuatnya Mental Juara Chelsea
- Tradisi 100 Gol Liga Madrid Era Ronaldo
- Parade Pesta Gol Barcelona di La Liga 2014/15
- Barisan Pencetak Gol ke-100 Madrid di La Liga
- Bek-bek Tertajam Dalam Sejarah Premier League
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 29 April 2015 21:22
-
Liga Spanyol 29 April 2015 19:55
-
Liga Spanyol 29 April 2015 15:50
-
Liga Spanyol 29 April 2015 15:09
-
Liga Spanyol 29 April 2015 14:36
Sahabat Enrique, Arsitek Almeria Siap Bantu Barca Jungkalkan Madrid
LATEST UPDATE
-
Bola Dunia Lainnya 21 Maret 2025 13:16
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 13:15
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 13:01
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 12:57
-
Otomotif 21 Maret 2025 12:56
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 12:55
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...