
Bola.net - La Liga membuat keputusan menarik soal jadwal Barcelona vs Real Madrid. Pasalnya, duel bertajuk El Clasico bisa dinikmati pada jam yang bersahabat bagi fans sepak bola di Asia.
Di Indonesia, laga Barcelona vs Real Madrid bisa disaksikan pada Sabtu (24/10/2020) pukul 21.00 WIB.
Di pekan sebelumnya, Barcelona maupun Madrid sama-sama menelan kekalahan pahit. Barcelona kalah 0-1 di kandang Getafe, sedangkan Madrid kalah 0-1 menjamu tim promosi Cadiz.
Advertisement
Barcelona bangkit dari kekalahan di La Liga dengan menang atas tamunya Ferencvaros 5-1 pada ajang Liga Champions. Lionel Messi, Ansu Fati, Philippe Coutinho, Pedri, dan Ousmane Dembele masing-masing menyumbang satu gol.
Sementara itu, Madrid kembali kalah di kandang. Meladeni Shakhtar Donetsk, pasukan Zinedine Zidane kalah 2-3. Los Blancos kalah dua laga beruntun. Modal yang buruk jelang laga melawan Barcelona.
Simak jadwal lengkap laga La Liga pekan ini di halaman selanjutnya ya Bolaneters.
Jadwal Pertandingan
Sabtu (24/10/2020)
- 02.00 WIB Elche Vs Valencia
- 21.00 WIB Barcelona Vs Real Madrid
- 23.30 WIB Sevilla Vs Elbar
- 23.30 WIB Osasuna Vs Athletic Bilbao
Minggu (25/10/2020)
- 02.00 WIB Atletico Madrid Vs Real Betis
- 20.00 WIB Real Valladolid Vs Alaves
- 22.00 WIB Cadiz Vs Villarreal
Senin (26/10/2020)
- 00.30 Getafe Vs Granada
- 03.00 WIB Real Sociedad Vs Levante
Baca Ini Juga:
- 4 Pertemuan Terakhir Barcelona dan Real Madrid, Siapa Lebih Unggul?
- El Clasico: 5 Pemain Kunci yang Real Madrid untuk Kalahkan Barcelona di Camp Nou
- Luka Jovic Terancam Hukuman Penjara 6 Bulan, Kasus Apa?
- 5 Pemain Kunci yang Bisa Antar Barcelona Kalahkan Real Madrid di El Clasico
- Eden Hazard, Pemain dengan Talenta Spesial yang Terus Dihantui Cedera
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 22 Oktober 2020 23:59
-
Liga Spanyol 22 Oktober 2020 20:36
Nasib Real Madrid di El Clasico Tergantung Perfoma Thibaut Courtois
-
Liga Spanyol 22 Oktober 2020 18:20
-
Bolatainment 22 Oktober 2020 17:30
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 17:01
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 16:44
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 16:12
-
Otomotif 20 Maret 2025 16:03
-
Liga Eropa Lain 20 Maret 2025 16:00
-
Amerika Latin 20 Maret 2025 15:59
MOST VIEWED
- Rapor Pemain Barcelona Saat Comeback di Kandang Atletico Madrid: Lamine Yamal Sungguh Mantap, Ferran Torres Supersub!
- Nonton Atletico Madrid vs Barcelona - Live Streaming La Liga 2024/2025
- Mbappe Buka Suara Soal Perbandingan dengan Cristiano Ronaldo dan Ronaldo Nazario
- Hasil Atletico Madrid vs Barcelona: Skor 2-4
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...