
Bola.net - - Real Madrid berhasil mendapatkan keringanan hukuman dari CAS. Setelah dijatuhi hukuman embargo transfer dua periode oleh FIFA, banding Madrid di CAS membuat hukuman itu tinggal separuh saja.
CAS memiliki alasan sendiri dalam membuat keputusan itu. Yang paling mendasar, CAS menilai yang dituduhkan FIFA terhadap Madrid tidak semuanya terbukti.
'Berdasarkan dari bukti dan argumen yang disampaikan kedua pihak, Arbitrator Tunggal mencapai kesimpulan bahwa keputusan FIFA hanya bisa dipastikan sebagian. Keputusan ini akan disampaikan kepada kedua pihak pada awal 2017, bersama dengan seluruh alasannya.
Pada intinya, Arbitrator Tunggal menganggap bahwa sebagian pelanggaran yang dituduhkan FIFA memang terbukti, tapi tidak semuanya. Menimbang bahwa pelanggaran yang dilakukan oleh Madrid tidak seserius dan sebanyak yang dituduhkan FIFA, Arbitrator Tunggal memutuskan bahwa hukuman yang diterima Real Madrid juga harus dikurangi."
Sebagai catatan, Arbitrator Tunggal dalam banding Real Madrid ini adalah Michele Bernasconi. Ini adalah permintaan dari Madrid dan FIFA. kedua pihak sudah menyampaikan bukti dan argumen masing-masing pada 14 Desember kaku di Lausanne, Swiss.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 20 Desember 2016 21:13
-
Liga Spanyol 20 Desember 2016 20:54
Ronaldo Diklaim Kalahkan Messi sebagai Pemain Terbaik FIFA 2016
-
Liga Spanyol 20 Desember 2016 19:56
-
Liga Spanyol 20 Desember 2016 18:50
-
Open Play 20 Desember 2016 15:57
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 23 Maret 2025 02:45
-
Liga Italia 23 Maret 2025 02:32
-
Liga Spanyol 23 Maret 2025 02:15
-
Liga Italia 23 Maret 2025 02:02
-
Liga Spanyol 23 Maret 2025 01:32
-
Liga Inggris 23 Maret 2025 01:02
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...