
Sosok seperti Lionel Messi, Neymar, dan Luis Suarez, baru saja menyelesaikan laga Kualifikasi Piala Dunia 2018 dan mereka kemungkinan masih belum terlalu fit ketika laga dimainkan di Camp Nou nanti.
Sementara di Real Madrid, Gareth Bale dan Karim Benzema justru mendapat waktu istirahat cukup lantaran keduanya tidak dipanggil timnas.
"Ini bukan cara terbaik untuk mempersiapkan pertandingan, namun ini wajar, mengingat jadwal yang kami terima," tutur Iniesta pada AS.
"Mereka yang masih ada di sini akan berusaha keras memulihkan diri, sementara mereka yang pergi ke timnas akan bermain. Saya kira Messi dan Suarez tidak akan terpengaruh jika mereka tidak datang tepat waktu. Mereka akan bermain. Kami mengenal lawan yang akan kami hadapi dan kami tahu apa yang bakal kami lakukan." [initial]
Baca Juga:
(sm/rer)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 31 Maret 2016 22:12
-
Liga Spanyol 31 Maret 2016 20:28
-
Liga Inggris 31 Maret 2016 20:21
-
Open Play 31 Maret 2016 18:55
El Clasico Semakin Dekat, Neymar-Rafinha Pamer Skill di Sesi Latihan
-
Liga Spanyol 31 Maret 2016 18:01
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 17:58
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 17:50
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 17:03
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 16:43
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 16:05
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 15:24
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...