
Bola.net - - Bintang Barcelona, Andres Iniesta menegaskan bahwa timnya akan segera move on dari kekalahan atas rival abadinya, Real Madrid di ajang Supercopa de Espana beberapa hari lalu.
Bermain dalam dua leg, Barca harus mengakui ketangguhan Madrid dengan skor agregat cukup mentereng, 1-5. Meski demikian, Iniesta menyatakan bahwa Blaugrana akan segera kembali ke jalur kemenangan.
"Madrid tim hebat, dengan pemain terbaik di dunia, tapi saya ingin mengatakan bahwa tantangan kami adalah menemukan yang hilang musim lalu," ujar Iniesta dalam wawancara dengan El Pais.
"Kekalahan di Supercopa sangat menyakitkan karena itu merupakan gelar pertama yang bisa kami raih tapi mereka sangat efektif," lanjutnya.
"Semua kekalahan, terutama lawan Madrid, selalu memunculkan pertanyaan, seperti situasi yang terjadi dalam beberapa pekan terakhir. Bagi kami ini harus menjadi tantangan yang lebih besar untuk bermain bagus," tegasnya.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Eropa Lain 19 Agustus 2017 23:20
-
Liga Inggris 19 Agustus 2017 22:20
-
Liga Italia 19 Agustus 2017 17:55
-
Liga Spanyol 19 Agustus 2017 17:21
-
Open Play 19 Agustus 2017 16:49
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 23:54
-
Liga Inggris 20 Maret 2025 23:49
-
Liga Champions 20 Maret 2025 23:44
-
Liga Inggris 20 Maret 2025 23:40
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 23:00
-
Asia 20 Maret 2025 22:49
MOST VIEWED
- Rapor Pemain Barcelona Saat Comeback di Kandang Atletico Madrid: Lamine Yamal Sungguh Mantap, Ferran Torres Supersub!
- Nonton Atletico Madrid vs Barcelona - Live Streaming La Liga 2024/2025
- Mbappe Buka Suara Soal Perbandingan dengan Cristiano Ronaldo dan Ronaldo Nazario
- Hasil Atletico Madrid vs Barcelona: Skor 2-4
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...