Ini Kata Benitez Soal Kemerdekaan Calatonia

Ini Kata Benitez Soal Kemerdekaan Calatonia
Rafael Benitez (c) AFP
- Rafael Benitez enggan berkomentar terlalu jauh mengenai kemungkinan merdekanya Catalonia dari Spanyol.


Belakangan memang muncul kabar yang mengatakan bahwa daerah yang menjadi markas itu bakal segera berpisah dari negeri Matador. Dan andai memang terjadi, Blaugrana bisa jadi akan diusir dari La Liga musim depan.


Namun demikian, Benitez menolak memberikan komentar terlalu jauh mengenai kemungkinan tersebut.


"Saya punya keluarga di sana dan saya mengenal mereka dengan baik, namun tanggung jawab saya saat ini adalah menjadi pelatih Real Madrid," tutur Benitez pada Radio Nacional.


Las Palmas akan jadi lawan Madrid di La Liga akhir pekan ini. [initial]


 (ran/rer)