
Houllier berbicara dalam sebuah even yang digelar di Manchester belum lama ini.
"Saya melihat Ronaldo di Real Madrid dan saya sangat terkejut dengan kualitas dari gairah yang ia tunjukkan tiap tahun. Ia praktis mencetak 50 gol setiap musim, dalam beberapa tahun terakhir, tidak hanya setahun dan itu luar biasa," tutur Houllier menurut Reuters.
"Anda membutuhkan talenta, kerja keras, dan sikap yang bagus - sikap akan menjadi perbedaan besar. Sikap anda bisa menjadi kompensasi dengan kurangnya anda dalam sisi talenta. Jika anda tidak punya gairah untuk mengimbangi talenta, hal tersebut akan membuat anda mengalami kesulitan untuk meraih sukses."
"Ini tentang bagaimana anda bersikap di luar lapangan dan bagaimana anda berlatih. Begitu seorang pemain memahami itu, maka mungkin ia tidak punya talenta yang sama dengan yang lain, namun ia bisa membuat perbedaan, itu akan membantu." [initial]
(reu/rer)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 27 September 2016 20:56
-
Liga Spanyol 27 September 2016 15:01
-
Editorial 27 September 2016 12:54
-
Liga Eropa Lain 27 September 2016 12:19
-
Liga Spanyol 27 September 2016 12:18
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 19 Maret 2025 23:55
-
Liga Inggris 19 Maret 2025 23:43
-
Liga Inggris 19 Maret 2025 23:03
-
Tim Nasional 19 Maret 2025 22:57
-
Bulu Tangkis 19 Maret 2025 22:45
-
Tim Nasional 19 Maret 2025 21:26
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...