Hormat King, Don Luqui, Lord Maharaja Lucas Vazquez, Pahlawan Kemenangan Real Madrid!

Hormat King, Don Luqui, Lord Maharaja Lucas Vazquez, Pahlawan Kemenangan Real Madrid!
Selebrasi Lucas Vazquez dkk. dalam laga La Liga antara Alaves vs Real Madrid, Jumat (22/12/2023). (c) AP Photo/Ricardo Larreina

Bola.net - Real Madrid secara dramatis sukses mengalahkan Deportivo Alaves dengan skor tipis 1-0 dalam laga La Liga 2023/2024 jornada 18 yang digelar di Estadio Mendizorroza, Jumat (22/12/2023) dini hari WIB.

Setelah nyaris tak ada pemenang, Lucas Vazquez muncul menjadi pahlawan kemenangan Real Madrid lewat gol yang ia ciptakan di masa injury time babak kedua.

Berkat hasil ini, Real Madrid dengan poin 45 pun berhak naik ke puncak klasemen menggusur Girona yang memiliki nilai sama. Sementara itu, Alaves kini tercecer di peringkat 16 dengan poin 16.

Madridista di media sosial X pun memberikan beragam pujian terhadap Lucas Vazquez. Berikut beberapa di antaranya.

1 dari 8 halaman

Nama lengkap Vaqzuez

5 dari 8 halaman

Vazquez sang Lord Maharaja

6 dari 8 halaman

Don Luqui nih bos!

7 dari 8 halaman

Lord Madrid dan Barca sama-sama jadi pahlawan

8 dari 8 halaman

King Vazquez, mahkotamu ketinggalan

Sumber: X