Head-to-head: Sociedad vs Atletico Madrid

Head-to-head: Sociedad vs Atletico Madrid
(c) AFP

Bola.net - - Peringkat 6 Real Sociedad akan menjamu peringkat 3 Atletico Madrid pada jornada 11 La Liga 2016/17, Sabtu . Berikut catatan head-to-head kedua tim.

SOCIEDAD VS ATLETICO (LA LIGA)

Pertandingan: 128

Sociedad menang: 38

Gol Sociedad: 157

Imbang: 27

Atletico menang: 63

Gol Atletico: 229.

REKOR KANDANG SOCIEDAD VS ATLETICO (LA LIGA)

Pertandingan: 64

Menang: 32

Imbang: 14

Kalah: 18

Gol - kebobolan: 97 - 73.

6 PERTEMUAN TERAKHIR DI KANDANG SOCIEDAD (LA LIGA)

2015/16 Sociedad 0-2 Atletico

2014/15 Sociedad 2-1 Atletico

2013/14 Sociedad 1-2 Atletico

2012/13 Sociedad 0-1 Atletico

2011/12 Sociedad 0-4 Atletico

2010/11 Sociedad 2-4 Atletico.

STATISTIK PELATIH (SEMUA KOMPETISI)

Eusebio Sacristan vs Atletico

Pertandingan: 3

Menang: 0

Seri: 1

Kalah: 2.

Diego Simeone vs Sociedad

Pertandingan: 10

Menang: 7

Seri: 1

Kalah: 2.

Dalam enam laga tandang terakhirnya melawan Sociedad di La Liga, Atletico menang lima kali dan cuma sekali kalah. Dalam enam laga tersebut, Atletico mencetak 14 gol dan hanya kebobolan lima.

(bola/gia)