Head-to-head: Deportivo La Coruna vs Real Madrid

Head-to-head: Deportivo La Coruna vs Real Madrid
(c) Anadolu Agency

Bola.net - - Peringkat 16 Deportivo La Coruna akan menjamu peringkat 2 Real Madrid di jornada 34 La Liga 2016/17, Kamis (27/4). Deportivo selalu kalah dalam tujuh pertemuan terakhir melawan Madrid di La Liga.

Berikut catatan head-to-head kedua tim. Grafik dan statistik: Transfermarkt.

DEPORTIVO VS MADRID (LA LIGA)

Pertandingan: 89

Deportivo menang: 18

Gol Deportivo: 108

Imbang: 19

Madrid menang: 52

Gol Madrid: 180.

REKOR KANDANG DEPORTIVO VS MADRID (LA LIGA)

Pertandingan: 44

Menang: 16

Imbang: 14

Kalah: 14

Gol - kebobolan: 73 - 65.

PERTEMUAN SEBELUMNYA (LA LIGA)

STATISTIK PELATIH (SEMUA KOMPETISI)

Pepe Mel vs Madrid

Pertandingan: 7

Menang: 1

Imbang: 0

Kalah: 6.

Zinedine Zidane vs Deportivo

Pertandingan: 3

Menang: 3

Imbang: 0

Kalah: 0.

Pada pertemuan pertama di La Liga musim ini, Madrid mengalahkan Deportivo 3-2 di Santiago Bernabeu. Madrid unggul melalui Alvaro Morata di menit 50, dan Deportivo berbalik memimpin lewat dua gol Joselu menit 63 dan 65. Pemain pengganti Mariano kemudian menyamakan kedudukan di menit 84, sebelum Sergio Ramos memastikan kemenangan Madrid di masa injury time.

Deportivo saat ini memiliki 31 poin di peringkat 16 klasemen sementara, sedangkan Madrid memiliki 75 poin di peringkat 2.