
Bola.net - Gerard Pique mengaku sangat gembira dengan hasil akhir El Clasico, yang digelar di Camp Nou awal pekan ini.
Barcelona menjamu Real Madrid di kandang mereka sendiri, dengan mempertaruhkan posisi puncak klasemen sementara. Mereka sempat unggul lebih dulu lewat Jeremy Mathieu, sebelum disamakan oleh Cristiano Ronaldo. Namun Luis Suarez lantas muncul sebagai pahlawan kemenangan dengan golnya di paruh kedua.
"Saya benar-benar bahagia dengan hasil akhir El Clasico dan dengan bagaimana musim kami berjalan sejauh ini," tutur Pique singkat pada beIN Sports.
Barcelona kini unggul empat angka dari Madrid di klasemen sementara, dengan 10 pertandingan tersisa di kompetisi domestik.[initial]
(bein/rer)
Barcelona menjamu Real Madrid di kandang mereka sendiri, dengan mempertaruhkan posisi puncak klasemen sementara. Mereka sempat unggul lebih dulu lewat Jeremy Mathieu, sebelum disamakan oleh Cristiano Ronaldo. Namun Luis Suarez lantas muncul sebagai pahlawan kemenangan dengan golnya di paruh kedua.
"Saya benar-benar bahagia dengan hasil akhir El Clasico dan dengan bagaimana musim kami berjalan sejauh ini," tutur Pique singkat pada beIN Sports.
Barcelona kini unggul empat angka dari Madrid di klasemen sementara, dengan 10 pertandingan tersisa di kompetisi domestik.[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 24 Maret 2015 22:40
-
Liga Spanyol 24 Maret 2015 22:15
-
Liga Spanyol 24 Maret 2015 22:12
-
Liga Inggris 24 Maret 2015 21:29
-
Liga Spanyol 24 Maret 2015 21:10
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 18:31
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 18:29
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 18:27
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 17:58
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 17:50
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 17:03
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...