
Bola.net - Barcelona lagi-lagi menelan hasil buruk. Minggu (22/11/2020) dini hari WIB, Blaugrana menyerah 0-1 dalam kunjungan ke Wanda Metropolitano, markas Atletico Madrid.
Hasil ini jadi tamparan telak untuk pasukan Ronald Koeman. Blaugrana hanya mampu mengantongi 11 poin dari 8 pertandingan pertama, catatan terburuk mereka sejak musim 1991/92 silam.
1️⃣1️⃣ points after 8️⃣ games is Barcelona's worst start to a season since 1991! 😣 pic.twitter.com/a0VO4VoSRe
— Goal (@goal) November 21, 2020Advertisement
Tentu kekalahan ini pun membuat posisi Koeman disorot. Pelatih asal Belanda ini lagi-lagi membuat sejumlah keputusan aneh di lapangan, fans Barca tidak terlalu puas dengan kinerjanya.
Belum lagi melihat Lionel Messi yang jelas tidak bermain sebaik biasanya. Messi bermasalah sejak awal musim dan sampai sekarang belum benar-benar sembuh. Dia sering membawa bola, tapi tidak benar-benar mengancam.
Tentu kekalahan ini pun menuai kritik keras fans Barca di media sosial. Beberapa di antara mereka bahkan berani menyuarakan protes untuk memecat Koeman dan membiarkan Messi pergi.
Alasannya kuat, Barca diyakini perlu revolusi besar-besaran, memulai segalanya dari nol. Koeman diyakini bukan sosok yang tepat untuk proyek besar itu.
Bagaimana ragam reaksi netizen untuk kekalahan Barca kali ini? Scroll ke bawah ya, Bolaneters!
Catatan buruk Messi
Lionel Messi open play goals in the last 17 games:
— 𝑱𝒆𝒇𝒇𝒆𝒓𝒔𝒐𝒏 (@jefferson_2049_) November 21, 2020
BAYERN ✖️
Elche✖️
Villareal✖️
Celta de Vigo✖️
Sevilla
ecuador✖️
Bolivia✖️
Getafe✖️
Ferenvaros✖️
Real Madrid✖️
Juventus✖️
ALAVES✖️
Dynamo de kyiv✖️
Betis ⚽ (fuera de juego)
Paraguay✖️
Perú ✖️
Atlético Madrid ✖️#finished pic.twitter.com/4Egh07s0ux
Butuh waktu lama
It will take a good few windows to fix. Pique and Busquets are finished. Messi long term won't be there either. Dark times for Barca the worst team they have had.
— TonysSellers (@SellersTonys) November 21, 2020
Bukan Messi, salah Koeman kok
People gonna troll Messi for likes but the truth is that theres no plan when we step on the pitch. It's on Koeman
— DoubleA (@DoubleA_OTW) November 21, 2020
Ter Stegen masih terbaik kok, eh!
Ter Stegen Remains the best player in FC Barca.
— Agenda must Agend🇬🇭🇳🇬✊🏾 (@lecrae_junior) November 21, 2020
End of Conversation 😒🤝 pic.twitter.com/4ADeIhAB33
Barca ikuti jejak Milan dulu nih
Barca is doing what Milan did. Fading into the realm of forgotten clubs
— LFC Kyle (@LFCKyIe) November 21, 2020
Messi sudah habis?
As an honest Barca fan, Messi is finished. I’m so happy he wants to leave because we need him to. Useless player
— 🃏 (@MarkAshiey23) November 21, 2020
Kok bisa berantakan gini sih Barca
How can a whole team just lose the plot all together at the same time ! I mean what’s wrong with barca ! Smh 🤦🏻♀️
— Dr Khushboo 👛 (@khushbookadri) November 21, 2020
Taktik Koeman gak jelas ya
A really poor second half. I mean god, what's wrong with these players what's wrong with @RonaldKoeman. He clearly doesn't believe in play makers. Just put as many DMF as you can on the pitch with as many striker as you can, they might be able to do something randomly.
— lxsameer (@lxsameer) November 21, 2020
Bartomeu disebut lagi
As I mentioned many times, Thanks to a series of mediocre coaches that Bartomeu had brought to the club and the hug debt that he left behind, it's going to take a long time to recover from what he did to the club
— lxsameer (@lxsameer) November 21, 2020
Kesalahan Koeman lagi
With these old &/or useless players eg Pigue, Alba, Lenglet, Reborto and Busquets truth must be told we are going no where. I didn't understand why Koeman let go Todibo, a young, energetic, confident CB and believe d in Pigue and Lenglet, really not so clever decision
— Mandla Ndlovu (@TriplemGatsheni) November 21, 2020
Koeman dipecat, Messi pergi saja deh
Firstly Koeman needs to be sacked beacuse he has nothing to offer as a coach.
— Felix Gyeedu (@FelixGyeedu) November 21, 2020
We need to show him the door
Also we need to let Messi go cos I feel he doesn’t want to play for barcelona again.
It’s best for both parties.
As for Koeman, he is the worse coach ever to coach barca
Pertanda Koeman pilihan keliru
Draw against Sevilla
— Amin (@Aminazzy) November 21, 2020
Lost against Madrid
Lost against At Madrid...
Any coach who cannot win any of his big three games is actually doing something wrong. Koeman needs to look at his tactics and subs and unused players in the team who probably would have done much better.
Sumber: Twitter
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 21 November 2020 11:37
-
Liga Spanyol 21 November 2020 11:13
-
Liga Spanyol 21 November 2020 10:34
Penegasan Koeman: Tak Ada Masalah Antara Messi dan Griezmann
-
Liga Spanyol 21 November 2020 10:19
Gara-gara Memphis Depay, Rudi Garcia Terang-terangan Ancam Ronald Koeman
-
Liga Spanyol 21 November 2020 09:46
Jadwal dan Siaran Atletico Madrid vs Barcelona Dini Hari, 22 November 2020
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 03:58
-
Liga Spanyol 20 Maret 2025 03:15
-
Liga Inggris 19 Maret 2025 23:55
-
Liga Inggris 19 Maret 2025 23:43
-
Liga Inggris 19 Maret 2025 23:03
-
Tim Nasional 19 Maret 2025 22:57
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...